Page 1121 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 28 AGUSTUS 2020
P. 1121
Judul Subsidi Pekerja Rp600 Ribu Cair, Ini Syaratnya
Nama Media rri.co.id
Newstrend Pelengkap Program Subsidi Pemerintah
Halaman/URL https://rri.co.id/nasional/889189/subsidi-pekerja-rp600-ribu-cair-ini-
syaratnya
Jurnalis Cecep Jambak
Tanggal 2020-08-27 00:00:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 10.000.000
News Value Rp 30.000.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Mudah-mudahan besok (hari ini, red). Pak
Presiden sudah me-launching program ini, dan segala sesuatunya sudah kami siapkan
Ringkasan
Pemerintah akan meluncurkan program bantuan subsidi upah/gaji sebesar Rp600 ribu bagi
pekerja berpenghasilan di bawah Rp5 juta, hari ini, Kamis (27/8/2020).
"Mudah-mudahan besok (hari ini, red). Pak Presiden sudah me-launching program ini, dan segala
sesuatunya sudah kami siapkan," kata Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah di Jakarta, Rabu
(26/8/2020).
SUBSIDI PEKERJA RP600 RIBU CAIR, INI SYARATNYA
Jakarta: Pemerintah akan meluncurkan program bantuan subsidi upah/gaji sebesar Rp600 ribu
bagi pekerja berpenghasilan di bawah Rp5 juta, hari ini, Kamis (27/8/2020).
"Mudah-mudahan besok (hari ini, red). Pak Presiden sudah me-launching program ini, dan segala
sesuatunya sudah kami siapkan," kata Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah di Jakarta, Rabu
(26/8/2020).
Ada tujuh syarat pekerja dapat menerima bantuan subsidi upah/gaji dari pemerintah tersebut
tercantum dalam Peraturan Menteri Ketenagakerjaan (Permenake) Nomor 14 Tahun 2020 ada 7
kriteria, berikut rinciannya: 1. Warga Negara Indonesia yang dibuktikan dengan Nomor Induk
Kependudukan (NIK); 2. Terdaftar sebagai peserta jaminan sosial tenaga kerja yang masih aktif
di BPJS Ketenagakerjaan yang dibuktikan dengan nomor kartu kepesertaan; 3. Peserta yang
membayar iuran dengan besaran iuran yang dihitung berdasarkan upah di bawah Rp 5 juta
sesuai upah yang di laporkan kepada BPJS Ketenagakerjaan; 4. Pekerja/buruh penerima upah;
5. Memiliki rekening bank yang aktif; 6. Tidak termasuk dalam peserta penerima manfaat
1120

