Page 379 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 28 AGUSTUS 2020
P. 379
Judul Sebanyak 69.298 Pekerja di Bandar Lampung Akan Terima Subsidi Gaji
Rp 600 Ribu
Nama Media kumparan.com
Newstrend Santunan Pegawai Swasta
Halaman/URL https://kumparan.com/lampunggeh/sebanyak-69-298-pekerja-di-
bandar-lampung-akan-terima-subsidi-gaji-rp-600-ribu-1u5Dyp2MN7q
Jurnalis redaksi
Tanggal 2020-08-27 15:38:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Wan Abdurrahman (Kepala Dinas Tenaga Kerja Kota Bandar Lampung) Mereka yang
sudah tervalidasi, dan hari ini dilakukan penyerahan simbolis secara virtual, bersama
Kementerian Ketenagakerjaan, BPJS Ketenagakerjaan se-Indonesia. Ada beberapa orang dari
perusahaan yang mengikuti penyerahan secara simbolis tersebut
negative - Wan Abdurrahman (Kepala Dinas Tenaga Kerja Kota Bandar Lampung) Sebagaimana
sudah dilengkapi saat pengajuan, karena kalau tidak lengkap berkasnya pasti tidak lolos saat
validasi
positive - Wan Abdurrahman (Kepala Dinas Tenaga Kerja Kota Bandar Lampung) Para pengusaha
harus serius untuk mendaftarkan pekerjanya di BPJS Ketenagakerjaan dan membayar
kewajibannya. Karena ini berguna dan membantu, baik pekerja ataupun perusahaan apabila
terjadi sesuatu
positive - Wan Abdurrahman (Kepala Dinas Tenaga Kerja Kota Bandar Lampung) Karena kita
ada tim, yang mengimbau kepada perusahaan untuk segera mendaftarkan pekerjanya ke BPJS
Ketenagakerjaan
Ringkasan
Create Story Sebanyak 69.298 Pekerja di Bandar Lampung Akan Terima Subsidi Gaji Rp 600
Ribu Lampung Geh! Konten Redaksi Lampung Geh Lampung Geh, Bandar Lampung - Sebanyak
69.298 pekerja di Bandar Lampung sudah tervalidasi dan akan terima subsidi gaji Rp 600 ribu,
Kamis (27/8).
SEBANYAK 69.298 PEKERJA DI BANDAR LAMPUNG AKAN TERIMA SUBSIDI GAJI RP
600 RIBU
Create Story Sebanyak 69.298 Pekerja di Bandar Lampung Akan Terima Subsidi Gaji Rp 600
Ribu Lampung Geh! Konten Redaksi Lampung Geh Lampung Geh, Bandar Lampung - Sebanyak
378