Page 523 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 28 AGUSTUS 2020
P. 523

Judul               2,5 Juta Pekerja Segera Terima Subsidi Gaji
                Nama Media          Pasundan Ekspres
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         Pg2
                Jurnalis            fin
                Tanggal             2020-08-27 13:16:00
                Ukuran              234x177mmk
                Warna               Hitam/Putih
                AD Value            Rp 17.550.000

                News Value          Rp 52.650.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber
              neutral - Agus Susanto (Direktur Utama BPJAMSOSTEK) Dari jumlah tersebut kami serahkan
              pada tahap pertama sebanyak 2,5 juta data peserta

              neutral - Agus Susanto (Direktur Utama BPJAMSOSTEK) Kami tidak henti-hentinya mengimbau
              kepada perusahaan untuk segera menyerahkan data terkini para pekerja yang mencakup nomor
              rekening aktif atas nama pekerja, paling lambat 30 Agustus 2020

              neutral - Ida Fauziyah (Menaker) Tidak dibatalkan. . Program ini memang kami rencanakan akhir
              bulan ini bisa transfer ke rekening teman-teman semua

              neutral - Ida Fauziyah (Menaker) Lalu Kemenaker akan memeriksa 2,5 juta data tersebut untuk
              memastikan kesesuaiannya dan pemeriksaan itu menurut petunjuk teknis akan menghabiskan
              waktu empat hari



              Ringkasan

              Sebanyak 2,5 juta data pekerja calon penerima subsidi gaji Rp600.000 per bulan selama empat
              bulan  atau  total  Rp2,4  juta  telah  diserahkan  BPJS  Ketenagakerjaan  atau  BPJAMSOSTEK  ke
              Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker).

              Jumlah  penerima  bantuan  subsidi  upah  (BSU)  itu  merupakan  gelombang  pertama.  Direktur
              Utama  BPJAMSOSTEK  Agus  Susanto  mengatakan  data  sebanyak  2,5  juta  rekening  pekerja
              tersebut sesuai kesepakatan dengan Kemenaker.



              2,5 JUTA PEKERJA SEGERA TERIMA SUBSIDI GAJI

              Sebanyak 2,5 juta data pekerja calon penerima subsidi gaji Rp600.000 per bulan selama empat
              bulan  atau  total  Rp2,4  juta  telah  diserahkan  BPJS  Ketenagakerjaan  atau  BPJAMSOSTEK  ke
              Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker).




                                                           522
   518   519   520   521   522   523   524   525   526   527   528