Page 190 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 DESEMBER 2020
P. 190
Judul Menaker akan Luncurkan Unit Layanan Disabilitas
Nama Media republika.co.id
Newstrend ULD Ketenagakerjaan
Halaman/URL https://republika.co.id/berita/qlb75k313/menaker-akan-luncurkan-unit-
layanan-disabilitas
Jurnalis Agung Sasongko
Tanggal 2020-12-14 10:03:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Nora Kartika (Pelaksana tugas Direktur Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri)
Isyaallah nanti Bu Menteri Ida Fauziyah yang meluncurkan
neutral - Nora Kartika (Pelaksana tugas Direktur Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri) ULD
bidang Ketenagakerjaan merupakan unit layanan yang wajib dilaksanakan oleh dinas yang
menyelenggarakan urusan pemerintahan daerah di bidang ketenagakerjaan di provinsi dan
kabupaten/kota, melalui penguatan tugas dan fungsi ketenagakerjaan
positive - Nora Kartika (Pelaksana tugas Direktur Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri) Saat
ini arah kebijakan ketenagakerjaan bagi penyandang disabilitas di Indonesia dilakukan secara
inklusif. Artinya, siapa saja dan apapun kondisinya berhak mendapatkan pekerjaan yang layak
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Setiap orang memiliki akses dan kesempatan
dalam pengembangan karir dan manfaat yang sama dari setiap kebijakan ketenagakerjaan yang
dibuat pada perusahaan tersebut
neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Misalnya akses yang memudahkan mereka
untuk melakukan aktivitas, tersedianya lahan parkir khusus, atau sejumlah panduan sederhana
lain manakala terjadi bencana
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Hal itu turut memberikan bukti bahwa tenaga
kerja penyadang disabilitas mampu bekerja dengan etos kerja sangat baik dan produktif
Ringkasan
Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah bakal meluncurkan Unit Layanan Disabilitas Bidang
Ketenagakerjaan, Selasa, (15/12). Peluncuran tersebut sebagai wujud implementasi Peraturan
Pemerintah Nomor 60 Tahun 2020 tentang Unit Layanan Disabilitas Bidang Ketenagakerjaan.
189