Page 149 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 1 SEPTEMBER 2020
P. 149
Judul Pendaftaran Subsidi Gaji Rp600.000 akan Ditutup Hari Ini, Simak Hal
yang Wajib Dilakukan Perusahaan
Nama Media pikiran-rakyat.com
Newstrend Santunan Pegawai Swasta
Halaman/URL https://www.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-01709492/pendaftaran-
subsidi-gaji-rp600000-akan-ditutup-hari-ini-simak-hal-yang-wajib-
dilakukan-perusahaan
Jurnalis Tita Salsabila
Tanggal 2020-08-31 11:34:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Agus Susanto (Direktur Utama BPJS) Kami minta kepada perusahaan untuk segera,
baik yang belum mengirimkan maupun yang melakukan konfirmasi ulang, agar mengirimkan
kepada kami paling lambat tanggal 31 Agustus 2020
neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Minggu ini kami minta 3 juta data pekerja
penerima untuk kami proses selanjutnya
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Mudah-mudahan tidak hanya 2,5 juta data
saja, tapi menjadi 3 juta data biar mempercepat penyerapan ( bantuan subsidi upah)
Ringkasan
Pemerintah terus memberikan bantuan kepada masyarakat yang perekonomiannya terdampak
pandemi Covid-19 .
PENDAFTARAN SUBSIDI GAJI RP600.000 AKAN DITUTUP HARI INI, SIMAK HAL
YANG WAJIB DILAKUKAN PERUSAHAAN
- Pemerintah terus memberikan bantuan kepada masyarakat yang perekonomiannya terdampak
pandemi Covid-19 .
Berbagai jenis bantuan diberikan mulai dari sembako, listrik gratis, Kartu Prakerja hingga
bantuan langsung tunai.
Bantuan langsung tunai dirasakan oleh beberapa pekerja salah satunya pekerja swasta yang
memiliki gaji di bawah Rp5 juta.
148