Page 19 - Kekongruenan dan kesebangunan segitiga
P. 19
3. Perbandingan dua pasang sisi yang
bersesuaian sama dan sudut yang
diapitnya sama besar.
Contoh:
′ ′ ′ ′ ′ ′
= = =
Dan m∠A = m∠A'
Kesebangunan Khusus dalam Segitiga Siku-Siku
Perhatikan gambar. Dengan memperhatikan bahwa ΔABC ∼ ΔDBA, ΔABC ∼ ΔDAC dan
ΔDBA ∼ ΔDAC, diperoleh:
2
= ×
2
= ×
2
= ×
Contoh 1:
Diketahui bahwa segitiga ABC dan segitiga PQR sebangun. Maka:
Contoh 2:
Dalam ∆DEF dan ∆KLM diketahui = 60°, = 45° , = 60° dan = 75° .
Apakah kedua segitiga sebangun? Jika ya, sebutkan pasangan sisi-sisi yang sebanding.
15