Page 8 - BULETIN 1271
P. 8
BULETIN Parlementaria
Rapat Paripurna DPR RI Antarkan
PARIPURNA • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA Tiga Politisi Jadi Anggota PAW
DPR RI
keikhlasan dan kejujuran.
Saya harap saudara mengikuti
lafal sumpah janji yang akan
saya pandu,” tambah Puan
yang langsung memandu
pembacaan sumpah/janji
pelantikan ketiga PAW tadi.
Usai pelantikan Puan
didampingi oleh tuga wakil
ketua DPR, Rachmat Gobel,
Sufmi Dasco Ahmad, dan
Paulus Lodewijk langsung
mengucapkan selamat, sambil
menyampaikan harapannya
agar anggota DPR RI yang baru
saja dilantik dapat tetap amanah
dan semakin memperkuat tugas
FOTO: FHN/PDT konstitusi dewan.
Untuk Dadang S Muchtar
menjadi anggota DPR, dalam
Ketua DPR RI Puan Maharani saat melantik tiga orang PAW DPR RI yakni Dadang S Muchtar dari Fraksi Partai sendiri ini bukan kali pertamanya
Golkar, Andi Najmi Fuaidi dan Handayani keduanya dari Fraksi PKB di ruang rapat Paripurna DPR RI, Senayan periode sebelumnya politisi
Jakarta, Selasa (31/10/2023).
dari Fraksi Partai Golkar daerah
pemilihan Jawa Barat VII ini
juga pernah menjadi anggota
etua DPR RI Puan RI, Puan Maharani sebelum DPR RI. Dadang menggantikan
Maharani usai memandu sumpah,dan diiringi Dedy Mulyadi yang pindah ke
membuka Rapat dengan teriakan setuju dari tiga partai Gerindra. Ditemui usai
Paripurna DPR calon anggota PAW DPR RI, di pelantikan dan rapat Paripurna,
K RI Ke-8 Masa ruang rapat Paripurna DPR RI, kepada Parlementaria Dadang
Persidangan II Tahun Sidang Senayan Jakarta, Selasa (31/10). mengungkapkan rasa bahagia
2023-2024 melantik tiga orang Diingatkan Puan, bahwa dan bersyukur bisa kembali ke
PAW (Pergantian Antar Waktu) Sumpah, janji yang akan “senayan” yang diibaratkannya
DPR RI. Adapun ketiga Anggota diucapkan oleh ketiga calon PAW seperti “kembali ke rumah.”
DPR RI itu yakni Dadang S tersebut mengandung tanggung Sementara Andi Najmi Fuaidi
Muchtar dari Fraksi Partai Golkar, jawab terhadap bangsa dan menggantikan Bacharuddin
Andi Najmi Fuaidi dan Handayani Negara Republik Indonesia. Nasori yang memilih pindah
keduanya dari Fraksi PKB. Tanggung jawab memelihara dan ke PPP. Sedangkan Handayani
“Sebelum memangku jabatan menyelamatkan Pancasila dan menggantikan politisi dari Scan QR
untuk berita
anggota DPR RI saudara wajib UUD 1945. daerah Pemilihan Jambim selengkapnya
bersumpah, berjanji menurut “Sumpah ini adalah terhadap Sofyan Ali yang tengah
agama Islam. Apakah saudara Tuhan YME dan manusia yang tersangkut kasus hukum.
bersedia?” ujar Ketua DPR harus ditepati dengan segala ayu/aha
8 Nomor 1271/I/XI/2023 • November 2023