Page 6 - BULETIN 1231
P. 6
BULETIN Parlementaria
Potensi Bank Tanah Tak Akan
KOMISI II • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA Tergarap Optimal Tanpa Adanya
Pengelolaan yang Baik
nggota Komisi II
DPR RI Ihsan Yunus
mengatakan bahwa
Bank Tanah memiliki
A potensi yang besar
dalam mengelola tanah negara.
Namun, menurutnya, tanpa adanya
tata kelola yang baik maka potensi
tersebut tidak dapat dinikmati oleh
masyarakat secara optimal. Hal ini
diungkapkannya dalam Rapat Kerja
Komisi II DPR RI dengan Menteri
Agraria dan Tata Ruang/Kepala
Badan Pertanahan Nasional (ATR/
BPN) Hadi Tjahjanto, di Gedung
Nusantara, Senayan, Jakarta.
“Kalau pemaparan yang sudah
diberikan tadi, (tahun) 2022 itu sudah
sampai di angka 10.950 hektare dan
dalam proses sertifikasi 1.920 hektare,
sehingga total 12.871 hektare. Ini satu FOTO:OJI/PDT
potensi yang luar biasa. Walaupun
ini potensi yang memang besar, Anggota Komisi II DPR RI Ihsan Yunus.
kalau misalnya tidak dikelola dengan
baik, saya ragu ini akan optimal bisa (Kepala Kantor Pertanahan)-nya kepentingan sosial, kepentingan
digunakan oleh masyarakat pada harus ditelpon satu-satu supaya pembangunan nasional,
umumnya,” ujarnya menanggapi mau terbuka sama teman-teman pemerataan ekonomi, konsolidasi
paparan yang disampaikan Menteri di bank tanah mana yang kira-kira lahan, dan reforma agraria. Ia
ATR/BPN, Senin (16/1). bisa dikelola. Karena tanah-tanah mengingatkan kepada Menteri
Politisi PDI-Perjuangan ini pun ini saya lihat agak kurang laku ATR/BPN dan Bank Tanah agar
menyoroti lokasi-lokasi yang dikelola dijual. Padahal kita perlu, karena tanah yang dikelola nantinya bisa
oleh Bank Tanah. Menurutnya, banyak tanah strategis yang kemudian bermanfaat bagi masyarakat.
lokasi yang kurang strategis untuk nanti bisa dimanfaatkan untuk Dengan fungsi pengawasan
dimanfaatkan. Hal ini dianggap masyarakat. Kalau dicari yang yang diemban oleh DPR, Yunus
akan menyulitkan Bank Tanah untuk pinggir-pinggir yang dikasih, Bank meminta adanya pemetaan
menawarkannya pengelolaannya tanah susah jualannya nanti itu peruntukan bagi lokasi yang akan
kepada investor. Karena itu, ia atau dijadikan produktif,” tambah dikelola oleh Bank Tanah. Selain
mendorong adanya keterbukaan Legislator Dapil Jambi tersebut. mendorong dan mengkritisi
terkait lokasi-lokasi potensial yang Dalam kesempatan tersebut, Bank Tanah, Ihsan juga berharap Scan QR
untuk berita
dapat ‘dipasarkan’. Ihsan juga menyinggung enam kepada instansi tersebut agar selengkapnya
“Saya melihat tanah-tanah yang aspek yang harus dipenuhi oleh bisa melaksanakan fungsinya
ditaruh di sini, masih (lokasi) tanahnya Bank Tanah. Yaitu, penyediaan dalam mewujudkan reformasi
agak kurang strategis. Itu Kakantah tanah untuk kepentingan umum, agraria di Indonesia. uc/rdn
6 Nomor 1231/V/I/2023 • Januari 2023