Page 29 - E-Modul_Keterampilan_Berbahasa
P. 29

Rangkuman



             Kegiatan pembelajaran 2

             Menanggapi pembacaan puisi
             Dalam setiap puisi terdapat nada san suasana yang mengungkapkan sikap penyair terhadap
             pembaca, sikap tersebut membuat terciptanya suasana pada puisi, ada puisi yang benada protes,
             menggurui, sinis, memberontak, sungguh-sungguh, main-main, patriotic, belas kasih, dan masih
             banyak lagi.

             Ragam kegiatan mendengar
                    -Mendengarkan sekunder (musik)
                    -Mendengarkan kritis (berita)
                    -Mengdengarkan apresiasif  (karya sastra)

             Dalam mendengarkan pembacaan puisi ada beberapa hal yang perlu diperhatikan
                    -Mengetahui puisi apa yang didengarkan dan siapa pengarangnya
                    -Meningkatkan daya konsentrasi
                    -Mengetahui kapan dann dalam rangka apa puisi itu ditulis oleh pengarang
                    -Mendengarkan keindahan bunyi dan makna yang terkandung dalam puisi (nada dan
                    suasana)
                    -Jangan pemperhatikan siapa pembaca puisi tersebut

             Membaca indah puisi
             Membaca indah puisi berarti menyajikan puisi supaya bisa dinikmati dengan indah pula oleh
             orang- orang yang mendengarkannya. Dengan membaca puisi berarti pula berupaya supaya puisi
             tersebut bisa dimengerti isinya oleh para pendengar.

             Hal- hal yang perlu diperhatikan dalam membaca puisi sebagai berikut:
                    -Keutuhan makna puisi
                    -Ketetapan irama
                    -Kesesuaian lagu kalimat dengan makna dan nuansa
                    -Kesesuaian eksperesi
                    -Penjiwaan peran dan nuansa dalam puisi
                    -Ketetapan dalam pelafalan
                    -Pembawaan yang menyakinkan

             Hal – hal yang perlu diperhatikan saat membaca indah puisi
                    -irama
                    -volume suara
                    -mimik (ekspresi wajah)
                    -kinestetik











                                                                                                      22
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34