Page 10 - Bahan Ajar Usaha dan Energi
P. 10

Gambar Hubungan usaha dan energi kinetik

                              Pada  posisi  1,  benda  bergerak  dengan  kelajuan  v1,  kemudian  pada  benda

                     bekerja gaya F, sehingga benda berpindah sejauh Δx . Usaha yang dilakukan oleh gaya
                     F pada benda adalah W = F Δx . Usaha dan energi adalah besaran skalar yang setara,

                     maka Anda dapat pastikan bahwa penambahan energi kinetik berasal dari usaha W = F

                     Δx . Secara matematis Anda akan dapat persamaan seperti berikut.

                                                                   2         2


               B. HUKUM KEKEKALAN MOMENTUM

                 1. Bunyi Hukum Kekekalan Momentum

                     Hukum  kekekalan  momentum  menyatakan  bahwa  “jika  tidak  ada  gaya  luar  yang

                 bekerja pada sistem, maka momentum total sesaat sebelum sama dengan momentum total
                 sesudah tumbukan”.





















                                          Gambar Hukum kekekalan momentum
                                  (sumber: BSE kelas 2 SMA fisika Setya Nurachmadani)


                     Hukum ini dapat dirumuskan sebagai berikut :


                                                         Δp 1 = - Δp 2












                            jumlah momentum sebelum bertumbukan = jumlah momentum sesudah
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14