Page 27 - E-Modul Larutan Penyangga Kelas XI
P. 27

pH Larutan Penyangga


               A. Sistem penyangga asam lemah dan basa konjugasi


                        Faktor  yang  berperan  penting  dalam  larutan  penyangga

                  adalah  sistem  reaksi  kesetimbangan  yang  terjadi  pada  asam
                  lemah  atau  basa  lemah.  Pada  sistem  penyangga  asam  lemah

                                                                                                    +
                  (misalnya HA) dengan basa konjugasinya, misalnya ion A yang
                  berasa  dari  NaA,  maka  di  dalam  sistem  larutan  terdapat

                  kesetimbangan:

                                  HA (aq) ⇌ H  (aq) + A  (aq) ……….…………(1)
                                                  +
                                                               -
                                                                  -
                                  NaA (aq) → Na  (aq) + A  (aq) ………………(2)
                                                      +
                  Dari reaksi kesetimbangan (1) diperoleh:




                                                                  +
                                                                       −
                                                         Ka =   [H ][A ]
                                                                  [HA]
                                                                                …..………….. (3)




                                                     +
                  Maka, konsentrasi ion [H ] dapat dinyatakan:



                                                       [H ] =    [K ][HA]
                                                           +
                                                                   a
                                                                     −
                                                                   [A ]         …….…………. (4)




                 Pada  campuran  di  atas  HA  merupakan  asam  lemah  sehingga  hanya
           sedikit  terionisasi,  akibatnya  konsentrasi  HA  dapat  dianggap  tetap.

           Adapun  konsentrasi  [A ]  berasal  dari  dua  komponen,  yaitu  [A ]  dari
                                                                                                    -
                                          -
                                                                            -
                                       -
           asam lemah HA dan [A ] dari NaA. Hampir semua [A ] dalam larutan itu berasal
           dari garam (NaA), karena asam lemah (HA) sedikit sekali terionisasi.






                                                                                                          27
                           E-Modul Kimia Berbasis Scientific Critical Thinking
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32