Page 11 - Materi ajar i putu pastika
P. 11

und  unaangelhment),  yang  menyebabkan  orang  senang  atau  menderita
                              (tidak enak).
                          2)  Nilai-nilai  kehidupan,  dalam  tingkatan  ini  terdapatlah  nilai-nilai  yang
                              penting  bagi  kehidupan  (werte  des  vitalen  fuhlens)  misalnya  kesehatan,
                              kesegaran jasmani, dan kesejahteraan umum.
                          3)  Nilai-nilai  kejiwaan,  dalam  tingkatan  ini  terdapat  nilai-nilai  kejiwaan
                              (geistige  werte)  yang  sama  sekali  tidak  tergantung  dari  keadaan  jasmani
                              maupun  lingkungan.  Nilai-nilai  semacam  ini  ialah  keindahan,  kebenaran,
                              dan pengetahuan murni yang dicapai dalam filsafat.
                          4)  Nilai-nilai kerohanian, dalam tingkatan ini terdapatlah modalitas nilai suci
                              dan tak suci (wermodalitat des heiligen ung unheiligen).
                        Notonagoro       berpendapat      macam-macam         nilai    sosial    dalam
                        keberlangsungan  kehidupan  masyarakat  dapat  dibedakan  menjadi  tiga
                        macam diantaranya adalah :
                          1)  Nilai  Material,  yakni  nilai  sosial  yang  berguna  bagi  jasmani  manusia,
                              termasuk  benda-benda  nyata  yang  dapat  dimanfaatkan  bagi  memenuhi
                              kebutuhan fisik manusia.
                          2)  Nilai  Vital,  merupakan  nilai  sosial  yang  berguna  bagi  aktivitas  atau
                              kegiatan manusia dalam menjalankan kehidupannya sehari-hari.
                          3)  Nilai  Rohani,  merupakan  nilai  sosial  yang  berguna  bagi  memenuhi
                              kebutuhhan  rohani  atau  spiritual  manusia,  nilai  ini  lebih  universal  atau
                              umum, Nilai rohani sendiri dibedakan menjadi beberapa macam , seperti :
                              a)  Nilai Kebenaran dan Nilai Empiris, merupakan nilai yang bersumber
                                 pada proses berpikir oleh akal manusia yang disertai dengan fakta yang
                                 terjadi.
                              b)  Nilai Keindahan, merupakan nilai yang berkaitan dengan perasaan atau
                                 jiwa keindahan manusia, atau juga sering disbut sebagai nilai estetika.
                              c)  Nilai Moral, merupakan nilai yang menyangkut perilaku baik maupun
                                 buruk oleh manusia, atau juga sering disebut sebagai nilai etika.
                              d)  Nilai  Religius,  merupakan  nilai  ketuhanan  yang  mengandung  suatu
                                 keyakinan atau kepercayaan oleh mansia terhadap Tuhan Yang Maha
                                 Esa.
                        Walter  G.  Everet  menggolongkan  nilai-nilai  manusia  ke  dalam  delapan
                        kelompok berikut.
                          1)  Nilai-nilai ekonomis, ditujukan oleh harga pasar dan meliputi semua benda
                              yang dapat dibeli.
                          2)  Nilai-nilai  kejasmaniaan,  membantu  kepada  kesehatan,  efesiensi,  dan
                              keindahan dari keindahan badan.
                          3)  Nilai-nilai hiburan, nilai-nilai permainan dan waktu senggang yang dapat
                              mengembangkan pada pengayaan kehidupan.
                          4)  Nilai-nilai  sosial,  berasal  dari  keutuhan  kepribadian  dan  sosial  yang
                              diinginkan.
                          5)  Nilai-nilai watak, keseluruhan dari keutuhan kepribadian dan sosial yang
                              diinginlkan.
                          6)  Nilai-nilai estetis, adalah nilai-nilai keindahan dalam alam dan karya seni.
                          7)  Nilai-nilai  intelektual,  adalagh  nilai-nilai  pengetahuan  dan  pengajaran,
                              serta kebenaran. Terakhir,



                                                            8
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16