Page 299 - 02 BUKU BAHAN MATERI FILM SEJARAH 270118
P. 299

BAHAN MATERI FILM SEJARAH






                                       HAMIDHAN
                              Sekarang  kamu  pulang,  hancurkan
                              itu.  Terlalu  berbahaya  buat
                              kamu...


                                       SYAHRUL
                              Terlanjur, Pak. Bapakku dipukuli
                              Nippon gara-gara radio itu...


                                       HAMIDHAN
                              Hancurkan...


                                       SYAHRUL
                              Saya hanya menjaga amanat Pak
                              Hamidhan...


                                       HAMIDHAN
                              Ya, sekarang saya yang memberi
                              kamu amanat minta agar radio itu
                              kamu hancurkan saja...

                     Syahrul menatap kesal pada Hamidhan.

                     ACT. 36. INT. RUMAH PENYEKAPAN HAMIDHAN.
                              MALAM


                     Tentara Nippon penjaga Hamidhan masuk mendobrak
                     pintu depan. Lalu menatap  awas ke seluruh
                     penjuru rumah. Mereka menemukan Hamidhan sedang
                     tertidur di ranjang. Dan sekeping papan lantai
                     yang tampak seperti habis dibuka...


                     Patroli Nippon menyibak kelambu ranjang Hamidhan.
                     Lalu  memaksa  Hamidhan  bangun  dan  menyeretnya
                     keluar rumah.


                298
   294   295   296   297   298   299   300   301   302   303   304