Page 305 - 02 BUKU BAHAN MATERI FILM SEJARAH 270118
P. 305

BAHAN MATERI FILM SEJARAH






                     Syahrul  memutar  engkol  mesin  stensil  dengan
                     bersemangat. Ia berhenti ketika kertas ternyata
                     sudah habis. Syahrul terduduk kelelahan.


                     ACT. 46. EXT. JALAN RAYA. PAGI


                     Syahrul       membagikan        koran       MERANTI.       Hanya
                     ada satu  berita  di satu  sisi:  Sukarno-Hatta
                     Proklamasikan Kemerdekaan Indonesia. Di tambah
                     teks  proklamasi.  Halaman  belakang  kosong.  Di
                     pasar orang-orang berebutan.  Syahrul terus
                     mengayuh  sepeda  membagikan  koran  pada  siapa
                     saja yang ia berpapasan di jalan. Sesekali ia
                     memberi salam, “Merdeka!” Orang-orang membalas
                     dengan teriakan yang sama.


                     Ia berpapasan dengan Ijul, loper, kawannya yang
                     sedang mengedarkan Borneo Shimbun. Syahrul
                     memberi Ijul satu lembar

                     MERANTI.

                                       IJUL
                              Apa  ini,  Rul?  Koran  kok  kecil
                              sekali. Kayak sapu tangan…





















                304
   300   301   302   303   304   305   306   307   308   309   310