Page 4 - Kelas XI_Sejarah Indonesia_KD 3.6
P. 4

4



                                                       Glosarium



               Syahid                =   seorang Muslim yang meninggal ketika berperang atau
                       berjuang di jalan Allah
                                   membela  kebenaran atau mempertahankan hak dengan penuh
                              kesabaran dan
                                   keikhlasan untuk  menegakkan agama Allah.
               Pulas          =  Perang (bahasa Tapanuli)
               Kaum Padri  =  sebutan terhadap kaum Agama di Sumatera Barat pada abad 19

               Loji           =  Kantor Dagang (bahasa Portugis)
               Infanteri      = Pasukan jalan kaki
               Kavaleri       =  Pasukan berkuda (zaman dulu, sekarang Pasukan yang
               menggunakan
                                 kendaraan Tank baja, atau kendaraan tempur darat lainnya)

               Infiltrasi     =  Penyusupan ke daerah lawan.
               Maternalisme          =  Faham yang mngutamakan materi sebagai ukuran
               segalanya.
               Paternalisme =  membatasi kebebasan seseorang atau kelompok demi kebaikan
               mereka sendiri.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9