Page 17 - Projek Derma Yanti Sitanggang
P. 17

Jawaban : b



               Soal Latihan:


                   1.  Di sebuah sekolah ada 4 orang guru yang dicalonkan untuk mengisi posisi bendahara dan
                       sekretaris. Tentukan berapa banyaknya cara yang dpaat digunakan untuk mengisi posisi
                       tersebut?
                       a.  6
                       b.  8
                       c.  10
                       d.  12
                       e.  14
                   2.  Berapa banyak kata yang bisa terbentuk dari kata “BASABASI”?
                       a.  8
                       b.  60
                       c.  120
                       d.  1680
                       e.  40320
                   3.  Suatu keluarga  yang terdiri dari 6 orang duduk mengelilingi sebuah meja makan  yang
                       berbentuk  lingkaran.  Berapa  banyak  cara  agar  mereka  dapat  duduk  mengelilingi  meja
                       makan dengan urutan yang berbeda?
                       a.  720
                       b.  120
                       c.  60
                       d.  30
                       e.  6
                   4.  Pada sebuah lingkaran terdapat 8 titik  yang berbeda. Dengan menggunakan kedelapan
                       titik tersebut maka banyak tali busur yang dapat dibuat adalah…
                       a.  8
                       b.  14
                       c.  16
                       d.  28
                       e.  56
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22