Page 85 - Pola Sugesti Erickson
P. 85
Milton Erickson: Pola Sugesti dan Strategi Terapi
disosiasi ganda yang tampaknya mencakup seluruh kemungkinan respons. Ini
prosedur yang aman dari kegagalan; kemungkinan terburuknya adalah pasien
mungkin mengabaikannya dan tidak ada masalah dengan itu.
6. Sugesti tak-langsung bisa memberikan kontribusi pada perdebatan menarik
tentang program komputer untuk psikoterapi (Weizenbaum, 1976; Nichols, 1978).
Pembaca dengan pengalaman memadai bisa menggali kemungkinan bahwa
komputer yang diprogram dengan bentuk-bentuk hipnotik seperti ini bisa
memunculkan kombinasi baru sugesti yang unik dan tepat bagi simptom tertentu
yang kompleks, masalah-masalah personal, dan mengondisikan trance.
85