Page 25 - Haematology Booklet - Peran Pemeriksaan Hematologi
P. 25

Pemeriksaan Hematologi Sysmex dan Makna Klinis



           Pemeriksaan hematologi dapat digunakan sebagai parameter penunjang untuk uji saring dan
           pemantauan pasien pada COVID-19 dengan kriteria sebagai berikut:



















                                                                                 8
           Cara mengkalkulasi NLR (neutrophil to lymphocyte ration) secara manual :









           Nilai cut-off NLR bisa berbeda pada pasien dengan kelainan hematologis dan pasien HIV
           (human immunodeficiency virus). Sehingga perlu hati-hati dalam menginterpretasikan nilai dari
           NLR. Selain itu, kondisi-kondisi berikut bisa menyebabkan nilai NLR meningkat yaitu 6,7,8 :
                  Syok sepsis dan kardiogenik
                  Keganasan (kanker payudara, kolon dan kanker lainnya)
                  Pankreatitis
                  Emboli paru
                  Pasien yang menggunakan obat steroid


           Peran Parameter High Fluorescent Lymphocyte Count (HFLC)* dalam Pemantauan Pasien
           COVID-19



                                                 High Fluorescent Lymphocyte Count (HFLC) merupa-
                                                 kan parameter  riset yang  terdapat pada  channel
                               HFL
                                                 DIFF (hitung jenis) pada alat hematologi Sysmex
                                                 6-part DIFF.

                                                 Apa yang ditangkap sebagai HFLC ?
                                                                                  9
                     Mono
                                  IG             Limfosit B yang teraktivasi sebagai Antibody Synthe-
                                                 tizing / Secreting Cells (ASCs) ditangkap dalam HFLC.
                 Lymph                           Limfosit B teraktivasi karena adanya antigen virus
                                 Neutr           sehingga dapat digunakan sebagai indikator respon
                                      Eos
                                                 imunologi terhadap infeksi virus.

                                                                                                23
                                                                        * Research Use Only (RUO)
   20   21   22   23   24   25   26   27   28