Page 322 - anzdoc.com_sejarah-nasional-indonesia-vi
P. 322

3.  Pelaksanaan Pemilu 1955 dilaksanakan pada masa pemerintahan kabinet...
                 a.  Wilopo                     c. Burhanuddin Harahap
                 b. Ali Sastroamijoyo           d. Djuanda



            4.  Tujuan dilaksanakannya Pemilu 1955 adalah...
                 a.  Memilih Presiden dan Wakil Presiden

                 b. Memilih Anggota Konstiuante dan Anggota DPR
                 c.  Memilih Menteri Negara
                 d. Memilih Anggota Kabinet
            5.  Sistem pemilu   dimana  peresentase kursi  di  lembaga perwakilan  rakyat
                dibagikan kepada tiap-tiap partai politik, sesuai dengan persetase jumlah

                suara yang diperoleh tiap-tiap partai politik dinamakan...
                 a.  Sistem Distrik                     c. Sistem Kombinasi
                 b. Sistem Proposional                  d. Sistem terpusat



            6.  Pelaksanaan Pemilu 1955 tahap 2 bertujuan untuk...
                 a.  Memilih Anggota DPR
                 b. Memilih Anggota Kabinet
                 c.  Memilih Wakil Presiden

                 d. Memilih Anggota Konstituante


            7.  Berikut ini yang merupakan urutan partai dengan suara terbanyak dalam

                Pemilu 1955 adalah...
                 a.  PNI, PKI, NU, dan Masyumi
                 b. NU, PNI, PKI, Masyumi
                 c.  PNI, Masyumi, NU, dan PKI
                 d. Masyumi, NU, PNI, dan PKI



            8.  Tugas merancang dan menyusun UUD baru sebagai pengganti UUD 1950
                selama masa Demokrasi Liberal merupakan tugas dari...

                 a.  Anggota DPR
                 b. Presiden dan Wakil Presiden
                 c.  Kabinet
                 d. Konstituante

                                                  Sejarah Nasional Indonesia VI            318
   317   318   319   320   321   322   323   324   325   326   327