Page 14 - E-Modul Larutan Penyangga
P. 14

Larutan Penyangga Basa Dapat Dibuat dengan Cara



        1. Mencampurkan basa lemah dan garamnya
             Contoh:

                                                            +
          NH dicampur dengan NH Cl  membentuk ion NH , sehingga di dalam larutan penyangga tersebut terdapat



                                   4
             3
                                                            4
                                                                 +
         campuran basa lemah (NH ) dan basa konjugasinya (NH   )
                                    3
                                                                 4
             Prinsip Kerja Larutan Penyangga
         Pada  dasarnya,  suatu  larutan  penyangga  yang  terdiri  atas  komponennya  yaitu  dari  asam  lemah  dan  basa
         konjugasi adalah merupakan suatu    sistem  kesetimbangan  ion  di  dalam  air  yang  akan  melibatkan  adanya
         kesetimbangan air dan kesetimbangan asam lemah. Di samping itu juga terdapat ion basa konjugasi yang
         berasal dari garam atau hasil reaksi antara asam lemah dengan suatu basa kuat.
                          +             -
         H O (l)              H  (aq) + OH ) aq) .................................................(1)
           2
                           +         -
         HA (aq)             H  (aq)  + A   (aq) ...................................................(2)

                                         -
                              +
         NaA (Aq)             Na    (aq) + A  (aq)................................................(3)
                                                                                              -
         Sehingga dalam hal ini yang berfungsi sebagai larutan penyangga adalah HA, dan ion A    baik yang berasal
         dari ionisasi asam lemah ataupun yang berasal dari garam tersebut. Sehingga, sistem penyangganya adalah
         sebagai berikut
                            +          -
         HA (aq)               H  (aq)    + A   (aq)

                                       -
                             +
         NaA(aq)               Na  (aq)  + A   (aq)
                                   +
                                                                                                   +
         Jika terdapat sedikit ion H    dalam sistem tersebut yang datang dari luar sistem, maka ion H   tersebut  akan
                                             -
         dinetralkan oleh komponen basa    A  .  Dan  sebaliknya  iika  yang  masuk  ke  dalam  sistem  tersebut  adalah
                        -
         sedikit ion OH    maka ion tersebut  akan dinetralkan oleh komponen asam HA.
         Adapun  prinsip  kerja  larutan  penyangga  didasarkan  pada  reaksi  kesetimbangan.  Larutan  penyangga
         berfungsi  untuk  mempertahakan  pHnya  dikarenakan  mengandung  ion  garam,  kesetimbangan  asam  atau
         basa lemah dan kesetimbangan air yang membentuk suatu sistem.
         Perhatikan gambar berikut ini:                                 Untuk lebih memahami  prinsip kerja larutan
                                                                          penyangga perhatikan vidio dibawah ini



















           Gambar 2 Prinsip Larutan Penyangga
              Sumber: www.google.com                       11
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19