Page 72 - PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI
P. 72

Tahap Metode Dilusi Cair




               Hari Pertama
     1. Disiapkan  7  buah  tabung  reaksi  (  2  tabung  untuk  kontrol  dan  5  tabung  untuk

          perlakuan )
     2. Dilakukan  pengenceran  larutan  streptomisin/penisilin  dengan  menggunakan  media
          TSB/NB sebagai pengencer.

     3. Dibuat seri pengenceran 400 µg / ml, 200 µg / ml, 100 µg/ ml, 50 µg/ ml, dan 25 µg/
          ml dengan volume akhir dalam tabung 2 ml.

     4. Di inkulasikan setiap tabung (kecuali kontrol 1) dengan menggunakan 0,1 ml biakan
          E.coli (24 jam , 108 CFU/ml) diinkubasi selama 24 jam.

                Hari Kedua                                                 Hari Ketiga
     1. Diamati  tabung  yang  menunjukan                        1. Diamati  tabung  ynag  menunjukan

          pertumbuhan.  Apabila  tabung  keruh                        pertumbuhan dengan di kocok. Apabila
          (+) dan apabila tabung jernih (-) terjadi                   tabung        keruh       (+)      menunjukan

          pertumbuhan                                                 pertumbuhan  dan  tabung  jernih  (-)
     2. Dipindahkan satu mata ose biakan dari                         tidak ada pertumbuhan .
          tabung jernih kedalam media TSB dan                    2. Ditentukan  konsentrasi  bahan  kimia

          media TSA yang baru. Dinkubasi pada                         yang  bersifat  bakteriostatik  atau
          suhu 37 derajat C selama 24 jam                             bakterisidal.
   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76   77