Page 204 - Komunikasi Pendidikan
P. 204
radio adalah pada kesederhanaan aksesnya, yang dapat
dioperasikan tanpa tersambung dengan kabel. Pesan dapat
ditransmisikan secara langsung tanpa kabel penghubung.
Radio telah sangat berjasa sebagai medium yang berfungsi
dalam menyampaikan berita dan hiburan.
E. Latihan :
1. Jelaskan pengertian dari komunikasi massa ?
2. Kemukakan apa yang kamu ketahui tentang
perkembanga komunikasi massa ?