Page 2 - modul SUHU & KALOR
P. 2
A. Standar Kompetensi :. Menerapkan konsep kalor dan prinsip konservasi energi pada
berbagai perubahan energi
B. Kompetensi Dasar : - Menganalisis pengaruh kalor pada suatu zat
- Menganalisis cara perpindahan kalor
- Menerapkan azas Black dalam pemecahan masalah
C. Indikator :
Menggunakan macam-macam termometer .
Menjelaskan pembuatan skala pada termometer
Mengidentifikasi pengaruh kalor terhadap suatu benda yang diberi kalor.
Menghitung kalor yang diperlukan oleh suatu benda dalam proses tertentu
Menerapkan asas Black dalam kehidupan sehari-hari
Menjelaskan terjadinya pemuaian bila suatu benda menerima kalor
Mengidentifikasi perpindahan kalor dalam kehidupan sehari-hari.
KEGIATAN BELAJAR 1
.Alokasi Waktu:
D. Tujuan Pembelajaran :
1. Siswa dapat mengukur suhu menggunakan termometer dan menkalibrasikan skala termometer
yang lain.
2. Siswa dapat mempraktikan pembuatan termometer
3. Siswa dapat menghitung kalor yang diperlukan untuk menaikan suhu suatu zat
4. Siswa dapat menghitung kalor yang diperlukan untuk mencair
5. Siswa dapat menghitung kalor yang diperlukan untuk menguap
6. Siswa dapat menghitung suhu akhir suatu campuran
7. Siswa dapat memecahkan soal-soal tentang muai panjang
8. Siswa dapat menghitung luas benda setelah dipanaskan
9. Siswa dapat menghitung dan menjelaskan volume zat cair yang tumpah pada muai volume.
10. Siswa dapat menghitung laju perpindahan kalor secara konduksi
11. Siswa dapat menghitung laju perpindahan kalor secara konveksi
12. Siswa dapat menghitung laju perpindahan kalor secara radiasi
E. Peta Konsep:
Termometer Celcius
Termometer Fahrenheit
1.Suhu
1.Suhu
Termometer Reamur
Suhu Termometer Kelvin
Suhu
& &
Perubahan Suhu Benda
Kalo
Kalor
r
Perubahan Wujud Zat
Azas Black
r
2.Kalor
.Kalo
2
Pemuaian
Perpindahan Kalor
2
`