Page 20 - E Modul Persamaan Garis Lurus
P. 20
Rangkuman
Sifat-sifat persamaan garis lurus :
Persamaan garis lurus yang sejajar sumbu x
Bentuk umum persamaan garisnya adalah y= k, dengan k adalah
konstanta.
Persamaan garis lurus yang sejajar sumbu y
Bentuk umum persamaan garisnya adalah x = k, dengan k adalah
konstanta.
Persamaan garis lurus yang saling sejajar
Persamaan garis lurus yang saling tegak lurus
Persamaan garis lurus yang saling berpotongan
Persamaan garis lurus yang saling berimpit
17