Page 18 - BAB 1 MODUL 1 FIX
P. 18

SIRAM


                       Budi  sedang  menyiram  tanaman  menggunakan  slang  setiap  sore.  Saat  Budi  ingin

                       menyiram tanaman yang posisinya lebih jauh, Ia hanya menambahkan tenaga untuk
                       menekan air yang keluar dari slang, sehingga pancaran air akan semakin jauh dan dapat

                       mengenai  pot  tanaman  yang  jauh  tersebut.  Sedangkan  jika  Budi  ingin  menyiram
                       tanaman yang dekat dengan posisi dia berada, ia menurunkan tekanannya agar air tidak

                       muncrat  dan  mengenai  bajunya.  Bagaimanakah  cara  kerja  alat  semprot  tanaman
                       otomatis bisa bekerja dengan optimal?
                   D  Rumusan Masalah: Berdasarkan fenomena diatas, rumuskanlah masalah yang anda

                       ketahui!
                        1  …………………………………………………………………….

                        2  …………………………………………………………………….
                   E  Merumuskan  Hipotesis:  Rumuskanlah  jawaban  sementara  yang  dapat  menjawab

                       rumusan masalah yang telah anda buat!
                        1  …………………………………………………………………….

                        2  …………………………………………………………………….
                   F  Merancang Percobaan
                       a. Alat dan Bahan
                       Alat                                                   Bahan

                           1) Paku                      1 buah          1) Air      secukupnya
                           2) Penggaris                 1 buah
                           3) Selotip                   1 buah

                           4) Botol air mineral 1.500 ml  1 buah
                       b. Langkah-Langkah Kerja
                       1. Siapkan botol air mineral yang masih kosong, lalu berilah empat buah lubang dengan

                          tusukan paku pada dinding botol air secara beraturan dari atas sampai bawah dengan

                          kedalaman berturut-turut 8 cm, 16 cm, 24 cm, 32 cm dari permukaan permukaan
                          botol.

                       2. Berilah selotip pada masing-masing lubang, pastikan tertutup rapat.
                       3. Masukkan air ke dalam botol air mineral sampai penuh secara berlahan.
                       4. Lepaskan selotip secara bersamaan. Amati perbedaan pancaran air yang keluar
                           melalui masing-masing lubang.











                                                                                                           9
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23