Page 36 - BUKU GURU PENDIDIKAN PEMILIH UNTUK GURU
P. 36

Perubahan Cepat Pada Kemerdekaan Indonesia



       Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dilaksanakan pada hari Jumat,

       17 Agustus 1945 tahun Masehi, atau tanggal 17 Agustus 2605

       menurut tahun Jepang, yang dibacakan oleh Soekarno dengan
       didampingi oleh Mohammad Hatta di sebuah rumah hibah dari

       Faradj Martak di Jalan Pegangsaan Timur No. 56, Jakarta Pusat.[
       Proklamasi tersebut menandai dimulainya perlawanan diplomatik

       dan bersenjata dari Revolusi Nasional Indonesia, yang berperang
       melawan pasukan Belanda dan warga sipil pro-Belanda, hingga

       Belanda secara resmi mengakui kemerdekaan Indonesia pada tahun
       1949

       Kemerdekaan Indonesia adalah keinginan dari seluruh rakyat
       Indonesia karena penjajahan yang dilakukan oleh Belanda dan

       Jepang        sangat       membuat           masyarakat          Indonesia         sengsara.

       Kemerdekaan tersebut tentunya karena dimotori oleh para tokoh
       perjuangan bangsa seperti Soekarno, Hatta, Syahrir, Tan Malaka.

       Kemerdekaan            Indonesia hadir tidak terlepas dari hadirnya
       momentum yaitu menyerahnya Jepang kepada Sekutu karena

       Hirosima dan Nagasaki di BOM oleh Sekutu




                                                                                                31
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41