Page 40 - FullBook Keperawatan Komunitas
P. 40

Bab 2 Teori dan Model Praktik Keperawatan Komunitas            23
































                 Gambar 2.2: Model Komunitas Sebagai Mitra (community as partner)
                                 (Anderson and McFarlane, 2014)
              Tujuan  dari  model  komunitas  sebagai  mitra  yaitu  untuk  mempromosikan
              komunitas yang sehat, sekaligus melestarikan dan mempromosikan program
              kesehatan  masyarakat  melalui  kolaborasi,  kemitraan,  dan  partisipasi  (Bah,
              2013). Model komunitas sebagai mitra dianggap  sebagai model sistem, seperti
              sistem tubuh (endokrin, neuromuskuler), sistem sosial. Sistem memiliki tujuan
              yang  sama,  bagian  yang  saling  terkait,  dan  memiliki  batasan.  Selain  teori
              sistem, model Neuman menggabungkan teori adaptasi stres Selye, teori gestalt
              dari  psikologi.  Pada  komunitas,  model  komunitas  sebagai  mitra  meliputi
              adaptasi stres (Anderson and McFarlane, 2014).
              Kerangka kerja model komunitas sebagai partner  berdasarkan metaparadigma
              keperawatan yaitu:
              1.  Manusia  merupakan  suatu  popoulasi  atau  kelompok.  Setiap  orang
                  dalam komunitas tertentu (populasi total) atau kelompok (orang tua,
                  remaja, perawat) mewakili orang tersebut
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45