Page 68 - Kelas X. Proses Pembentukan Bumi_Dirjen GTK Kemdikbud 2019_Neat
P. 68

Program PKB melalui PKP berbasis Zonasi
                  Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan








                                             KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
                                                              KARTU SOAL                                                                    PAKET - …
                                                       TahunPelajaran 2018/2019



                  JenisSekolah      :  SMA           Kurikulum             : 2013
                  Kelas             :  X             Bentuk Soal           : Uraian
                  Mata Pelajaran    :  Geografi      Nama Penyusun         :  Sofyanto
                                             Buku Sumber :
                                             Ramadhandika,
                                             Bagas. Mozaik                     

                  KOMPETENSI DASAR           Geografi       Pengetahuan/      Aplikasi     Penalaran
                                             SMA/MA Kelas   Pemahaman
                                             X. Jakarta:
                                             Yudhistira
                  3.4    Menganalisis dinamika                       RUMUSAN BUTIR SOAL
                      planet Bumi sebagai      Nomor        Perhatikan gambar
                      ruang kehidupan            Soal
                                                            Tumbukan  meteorit  berukuran  besar  pada
                  LINGKUP MATERI                  1         permukaan  bumi  seringkali  menimbulkan
                                                            lubang  besar  di  permukaan  bumi  yang

                  Proses Pembentukan Bumi                   disebut  kawah  meteorit,  contohnya  Kawah
                                                            Meteorit  Arizona  di  Amerika  Serikat  yang
                  MATERI                                    lebarnya sekitar 1.265 m. Kawah ini dikenal
                                                            dengan nama Barringer crater.
                  Anggota Tatasurya



                  INDIKATOR SOAL
                  Disajikan wacana dan          Kunci
                  gambar, peserta didik dapat   Jawaban
                  menganalisis hubungan
                  anggota tatasurya dengan                  Sumber: https://blogmipa-
                  kehidupan di bumi           Lampiran
                                                            geografi.blogspot.com/2018/02/meteoroid-
                                                            meteor-meteorit.html


                                                            Berdasarkan pernyataan dan gambar di atas,
                                                            analisislah hubungan anggota tatasurya dengan
                                                            kehidupan di bumi…
                  Kunci Jawaban Uraian
                  a.  Menjadi kajian penelitian sains dibidang astronomi
                  b.  Menghasilkan bentukan permukaan bumi yang baru di objek jatuhnya meteorit
                  c.  Anggota  tatasurya  memiliki  potensi  jatuh  ke  bumi  sehingga  berpengaruh  pada  objek
                      permukaan bumi menjadi kawah/lubang
                  d.  Kandungan  kaslsium,  magnesium,  besi,  nikel  dan  asan  kersik  dapat  dijadikan  sumber
                      benda logam






                   70
   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73