Page 40 - E-book Kalor dan Perpindahannya
P. 40
Mari Berlatih !
1. Banyaknya kalor yang diperlukan untuk meleburkan 4 kg es
dengan kalor lebur es 80 kal/g adalah...
2. Jumlah kalor yang dibutuhkan untuk meleburkan es bermassa
300 gram dengan suhu -5ºC hingga menjadi air bersuhu 0ºC
adalah... (diketahui kalor jenis es 0,5 kal/grºC)
3. Apa yang kita lakukan agar pakaian yang kita cuci dapat kering
ketika cuaca mendung?
26 DAFTAR ISI