Page 42 - e-modul Kompre
P. 42

e-MODUL FISIKA BERBASIS SETS

     BESARAN DAN PENGUKURAN


               Kunci Jawaban


                    1.  Tidak, karena feet (kaki) bukan satuan internasional (SI). Diman untuk satuan panjang

                        pada satuan internasional (SI) adalah meter. Sehingga feet (kaki) tidak dapat dijadikan
                        satuan internasional (SI).

                    2.  a. Hasil pengukuran = 6, 94 mm

                        b. Hasil pengukuran = 4,86 mm
                    3.  a. Hasil pengukuran = 15,37 cm

                        b. Hasil pengukuran = 2,53 cm
                     4. Total massa = 0,27 kg

                     5. Dimensi momentum : = [M] [L] [T]  -1

                       6. Nilai x = 1,   y = 2, z = -1
                       7. Dina dengan kecepatan 200 m/25 s

                     8.  satu  hasil  pengukuran  yang  berbeda  jauh  terjadi  karena  adanya  kesalahan  pada  saat

                      pengukuran.  Kesalahan  pengukuran  dibagi  menjadi  kesalahan  pengukuran  umum
                      misalnya keterbatasan pengamatan saat melakukan pengukuran, kurang terampil dalam

                      menyusun dan memakai alat. Kesalahan sistematik  seperti kesalahan kalibrasi, kesalahan
                      titik nol, kesalahan komponen alat, kesalahan paralaks, dan kesalahan kondisi lingkungan.

                      Kesalahan acak misalnya gerak brown molekul udara, fluktasi tegangan tinggi, landasan

                      yang bergetar kebisingan dan radiasi.
                           Δx = 9,055 cm

                      9. V = 3,73 cm 3

                      10. ρ = 5,833kg/m
                                       3

















  Untuk Kelas X SMA/MA Semester 1                                                                                37
   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47