Page 226 - Buku Ajar Anatomi
P. 226

Sistem  saraf  (NS)  secara  struktural  dipecah  menjadi  dua
             divisi  yaitu  (1)  Sistem  saraf  pusat  (SSP)  -  terdiri  dari  otak  dan
             sumsum  tulang  belakang,  dan  (2)  Sistem  saraf  tepi  (SST)  -
             mengumpulkan  semua  jaringan  saraf  di  luar  SSP.  Secara
             fungsional,  sistem  saraf  tepi    dibagi  lagi  menjadi  dua  divisi
             fungsional  yaitu  sistem  saraf  somatik  (SNS)  -  secara  informal
             digambarkan  sebagai  sistem  sukarela  dan  Sistem  saraf  otonom
             (ANS) - digambarkan sebagai sistem tak sadar. Selanjutnya dibagi
             menjadi  sistem  simpatis  (SANS)  dan  parasimpatis  (PSNS),  yang
             secara eksklusif terdiri dari serat motorik viseral.


             LATIHAN SOAL
             %1.  Cerebrum  dibagi  menjadi  beberapa  lobus.  Lobus  yang
                 merupakan  pusat penglihatan adalah...
                 %1. Lobus Parietal
                 %1. Lobus Ocipital
                 %1. Lobus Temporal
                 %1. Lobus frontal
                 %1. Lobus Biparietal
             %1.  Struktur cerebrum  terbagi menjadi .....dan .....
                 %1. Corteks cerebri dan diensephalon
                 %1. Cerebellum dan Cerebrospinal
                 %1. Thalamus dan Hipothalamus
                 %1. Hemispher kanan dan kiri
                 %1. Corpus callosum dan cortex serebri
             %1.  Bagian  otak  yang  banyak    mengandung  ganglion  otak.
                 Merupakan pusat pengatur gerak reflek fisiologis adalah ....
                 %1. Spinal cord
                 %1. Pons
                 %1. Medula Oblongata                                 1
   221   222   223   224   225   226   227   228   229   230   231