Page 45 - modul fluida_
P. 45
Contoh Soal
1. Pada gambar tersebut, G adalah generator 1.000 W yang digerakan
dengan kincir angin, generator hanya menerima energi sebesar 80% dari
air. Bila generator dapat bekerja normal, maka debit air yang sampai
kekincir air dalah ….
jawaban:
Diketahui:
3
P = 10 watt
g
air
air
g
ρ = 80% ρ = 0,8 ρ
h = 10 m
Ditanya Q = …. ?
P = η.ρ.V.g.h 3
g
1000 = 0,8.10 .V.10.10
3
3
V = 12,5.10 m = 12,5L
Q = V/t = 12,5 L/s
2. Suatu fluida ideal mengalir di dlaam pipa yang diameternya 5 cm, maka
kecepatan aliran fluida adalah ….
Pembahasan:
Diketahui:
-2
d = 5 cm = 5.10 m
-2
r = 2,5 cm = 2,5.10 m
v = 32 m/s
Ditanya: v = …?
Jawab:
Karena memiliki besar diameter yang sama, maka kecepatan aliran
fluida besarnya sama, yaitu 32 m/s.