Page 18 - E-MAGAZINE JILID 3
P. 18

B.  Kelenjar dan Hormon pada Sistem Endokrin

                  Berbagai jenis hormon memiliki peran dan fungsi yang berbeda-beda. Misalnya, hormon insulin
           mengatur metabolisme glukosa, hormon tiroksin mengatur laju metabolisme tubuh, hormon estrogen
           mengatur perkembangan organ seksual wanita, dan hormon testosteron mengatur perkembangan organ

           seksual  pria.  Selain  dari  beberapa  hormon  yang  telah  disebutkan,  berikut  ini  adalah  penjelasan  lebih
           lengkap dari lokasi, target, serta efek yang dihasilkan dari kerja hormon pada tubuh manusia.


             LOKASI              HORMON                   TARGET PRIMER              EFEK UTAMA
             Kelenjar pineal     Melatonin (T)            Otak, jaringan lainnya     Irama sirkadian, fungsi imun,
                                                                                     dan antioksidan
             Hipotalamus (N)     Hormon tropik (P)        Hipofisis anterior         Melepaskan atau mnghambat
                                                                                     hormon hipofisis
             Hipofisis posterior   -   Oksitosin (P)       -   Payudara dan uterus   -   Ejeksi asi dan persalinan
             (N)                 -   Vasopresin (ADH) (P)   -   Ginjal               -   Reabsorpsi air
             Hipofisis anterior   -   Prolaktin (P)        -   Payudara              -   Produksi Asi
             (K)                 -   Hormon pertumbuhan    -   Hati  dan jarigan lainnya   -   Sekresi faktor pertumbuhan
                                     (Somatotropin) (P)                                 dan metabolisme
                                 -   Kortikoropin (ACTH)
                                     (P)                   -   Korteks adrenal
                                 -   Tirotropin (TSH)
                                 -   Follicle-stimulating   -   Kelenjar tiroid      -   Pelepasan kortisol
                                     hormone (FSH) (P)
                                 -   Luteinizing hormone   -   Gonad                 -   Sintesis hormon tiroid
                                     (LH) (P)
                                                                                     -   Produksi telur atau sperma
                                                                                        dan hormon seks
                                                           -   Gonad


                                                                                     -   Produksi hormon seks
             Kelenjar tiroid    -    Triiodotironin      dan   -   Berbagai jaringan    -   Metabolisme, pertumbuhan
                                    tiroksin (T)                                        dan perkembangan
                                -    Kalsitonin (P)        -   Tulang
                                                                                     -   Kadar kalsium plasma
             Kelenjar paratiroid   Hormon paratiroid (P)   Tulang, ginjal            Regulasi kadar Ca  dan fosfat
                                                                                                    2+
                                                                                     plasma
             Kelenjar timus      Timosin, timopeptin (P)   Limfosit                  Perkembangan limfosit
             Hati (SE)          -   Angiotensinogen (P)   -   Korteks adrenal dan    -   Sekresi aldosteron dan
                                -   Insulin-like growth       pembuluh darah             meningkatkan tekanan
                                    factors (P)           -   Berbagai jaringan          darah
                                                                                     -   Pertumbuhan
             Lambung dan usus    Gastrin, kolesistokinin,   Saluran pencernaan dan   Membantu mencerna dan
             halus (SE)          sekretin (P)             pankreas                   penyerapan nutrisi
             Pankreas (K)        Insulin, glukagon,       Berbagai jaringan          Metabolisme glukosa dan nutrisi
                                 somatostatin, dan                                   lainnya.
                                 polipeptida pankreas (P)



                                                     Electronic Magazine (Biozone): Sistem Koordinasi, Jilid 3 | 11
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23