Page 16 - MAJALAH 182
P. 16

LAPORAN UTAMA





            DUKUNG LBM EIJKMAN                 Di kesempatan yang sama,        mengoptimalkan peran Lembaga
            Selain itu, Komisi VII DPR        Anggota Komisi VII DPR RI,       Biologi Molekuler Eijkman (LBM
            RI sepakat agar LBME dapat        Mulyanto sangat berharap         Eijkman) untuk meneliti kasus
            berperan sebagai laboratorium     pemerintah mengoptimalkan        ini secara cepat dan mendalam.
            independent yang siap             peran lembaga Biologi Molekuler   Pasalnya, tugas pokok dan fungsi
            mendukung Badan penelitian        Eijkman (LBM Eijkman) ini.       LBM  Eijkman ini diantaranya
            dan pengembangan (Balitbang)      Tentu tujuannya untuk meneliti   melakukan penelitian biologi
            Kementerian Kesehatan RI,         virus corona secara cepat dan    molekuler dan bioteknologi
            dalam melaksanakan deteksi        mendalam, guna mengantisipasi    kedokteran. Dengan begitu
            dan konfirmasi SARS-CoV-2         meluasnya penyebaran wabah       seharusnya lembaga ini dapat
            (saat ini bernama COVID-red)      tersebut.                        berperan lebih banyak dalam
            serta penyakit emerging dan re-    Ditegaskan Politisi dari Fraksi   upaya pencegahan penyebaran
            emerging lainnya.                 PKS ini, saat ini kondisinya     virus corona.
              Tidak hanya itu, Alex juga      sudah sangat mengkhawatirkan.      Dalam rapat tersebut juga
            menyebutkan bahwa Komisi VII      Perlu ada upaya bersama agar     terungkap bahwa dukungan
            DPR RI juga mendukung Direktur    penyebaran virus ini tidak terus   anggaran untuk LBME dari
            Lembaga Biologi dan Molekuler     meluas. Pemerintah harus cepat   pemerintah juga sangat minim,
            Eijkman ini untuk segera          mengambil keputusan dan          yakni sekitar 38 Miliar untuk
            mempercepat inisiasi vaksin       jangan meremehkan masalah        keseluruhan kegiatan LBM
            SARS-CoV-2 dengan bersinergi      besar ini.                       Eijkmen. Sehingga untuk
            bersama-sama instansi-instansi     “Virus Corona telah menelan     masing-masing unit yang ada
            terkait lainnya.                  banyak korban di berbagai        dalam Lembaga  tersebut hanya
              Dilanjutkan Politisi asal       Negara, Pemerintah harus         mendapat anggaran sebesar 1
            daerah pemilihan Sumatera         bersikap cepat dan tegas         Miliar setiap tahunnya. Bahkan
            Selatan II ini, Komisi VII DPR    mengambil kebijakan yang         menurut penjelasan Amin
            RI juga meminta Direktur LBME     diperlukan. Libatkan semua       Soebandrio, untuk membuat
            untuk berkordinasi dengan         elemen terkait untuk melakukan   sebuah penelitian pihaknya
            Kementerian Kesehatan RI terkait   upaya preventif agar dampak     bahkan tidak jarang untuk
            tindakan Preventif dan antisipasi   infeksi virus mematikan tersebut   menggandeng pihak luar, baik itu
            penyebaran SARS-CoV-2 (Covid-     tidak meluas,”ujar Mulyanto.     pihak swasta ataupun Lembaga
            red) serta penyakit emerging dan   Salah satunya, lanjut Politisi   di negara lain. Hal tersebut
            re-emerging lainnya.              dari Fraksi PKS ini, dengan      salah satunya tak lain untuk
                                                                               menghemat anggaran.
                                                                                 Mendengar pengakuan
                                                                               tersebut, Alex dan hampir semua
                                                                               anggota KOmisi VII yang hadir
                                                                               dalam rapat tersebut menilai
                                                                               sangat tidak masuk akal. Dengan
                                                                               tugas dan peran yang cukup
                                                                               berat mendeteksi dan menjaga
                                                                               negara ini dari berbagai jenis
                                                                               penyakit atau virus, namun
                                                                               alokasi yang dianggaran untuk
                                                                               penelitian di Lembaga tersebut
                                                                               sangat minim. Oleh karenanya
                                                                               dalam Komisi VII DPR RI juga
                                                                               setuju untuk meningkatkan
                                                                               anggaran Litbangjirap LBME
                                                                               yang diperlukan untuk deteksi,
                                                                               pengembangan, vaksin penyakit-
                                                                               penyakit emerging dan re-
                                                                               emerging, termasuk kajian
                                                                               Virologinya. l ayu/es
            Anggota Komisi VII DPR RI Mulyanto. Foto: Azka/Man


             16     PARLEMENTARIA      EDISI 182      TH. 2020
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21