Page 54 - MAJALAH 219
P. 54
KUNKER
K OMISI XI
Mengawasi KUR, Pinjol, dan
Pertumbuhan Ekonomi Sulsel
“Ini saya kira kurang maksimal,
karena yang kita harapkan KUR ini
betul-betul bisa menyebar secara
maksimal ke UMKM-UMKM yang
ada di seluruh Indonesia, sehingga
mereka bisa bergerak dengan bebas
untuk meningkatkan usaha mereka,”
tandas politisi PPP itu.
Di Makassar, Komisi XI DPR
dipimpin wakil ketuanya Fathan
Subchi menyoroti Pinjol. Ia
menyampaikan apresiasi kepada
seluruh pemangku kepentingan
dalam melakukan pemberantasan
terhadap praktik Pinjol ilegal serta
investasi bodong di Indonesia.
Menurutnya kinerja Otoritas Jasa
FOTO: DEP/NR Keuangan (OJK) dan aparat penegak
hukum sudah signifikan dan
membuahkan hasil yang baik dengan
Wakil Ketua Komisi XI DPR RI M. Amir Uskara usai agenda Kunjungan Kerja Komisi XI DPR RI. berkurangnya platform Pinjol yang
beredar di masyarakat.
Tiga delegasi Komisi XI DPR RI secara khusus Namun, Fathan melihat persoalan
berkunjung ke Sulawesi Selatan (Sulsel). Tiga isu yang mengenai belum tercapainya literasi
diperhatikan adalah implementasi penyaluran kredit keuangan yang baik di masyarakat
harus menjadi perhatian bersama,
usaha rakyat (KUR), edukasi pinjaman online (Pinjol), tak hanya pemerintah namun seluruh
dan pertumbuhan ekonomi Sulsel. pihak. Ia menyebut, masyarakat masih
banyak yang terjerat dan tertipu Pinjol
ilegal serta investasi bodong. Ini perlu
i Kabupaten Bantaeng, pengusaha mikro ini banyak kami menjadi catatan bagi para pemangku
delegasi Komisi XI DPR dapatkan selama kami keliling di kepentingan untuk menemukan
menyoal KUR yang seluruh daerah di Indonesia. Ternyata solusi konkret atas persoalan tesebut.
dipandang masih ada KUR ini masih belum mencapai dari “Literasi keuangan yang masih
D kendala, terutama apa yang kita harapkan,” ucap Amir. sangat rendah, inklusi keuangan yang
kriteria pinjaman dengan nominal Padahal, lanjut Amir, keberadaan masih sangat rendah, serta masih
Rp25 juta ke bawah bagi pengusaha KUR untuk usaha mikro ini ditujukan muncul Pinjol ilegal dan ivestasi
mikro yang mestinya diberikan tanpa agar dapat menambah UMKM baru bodong. Saya kira secara umum atas
agunan. Tetapi pada praktiknya masih yang diharapkan bisa menggerakkan hal itu ada beberapa hal yang harus
ditemui pelaksanaan yang berbeda ekonomi di daerah masing-masing. kita kerjakan bersama,” ucap politisi
dari aturan yang telah disepakati. Banyak penerima KUR itu bergulir di Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa,
Wakil Ketua Komisi XI DPR RI M. satu UMKM saja. Seharusnya KUR Sabtu (4/3/2023) lampau.
Amir Uskara yang memimpin delegasi itu menyebar ke tempat lain. Hal itu Menurutnya, masih banyak
ini, Kamis (2/3/2023) mengakui, mungkin perbankan ingin bermain masyarakat yang tergiur dengan
memang, selalu ada hambatan aman terhadap dana KUR yang iming-iming Pinjol ilegal dan investasi
dalam penyaluran KUR. “KUR untuk digulirkannya. bodong serta belum memahami risiko
54 PARLEMENTARIA EDISI 219 TH. 2023