Page 86 - Stabilitas Edisi 190 Tahun 2022
P. 86
BUMN INSIGHT
transfOrMasI brI grOuP
Strategi Transformasi
yang Melesatkan
Perusahaan milik negara terus bertransformasi untuk
menciptakan pertumbuhan yang berkelanjutan dan
berkontribusi pada perekonomian Indonesia. Salah satu
contohnya dapat dilihat dari kinerja BRI Group saat ini.
Oleh Romualdus San Udika
86 Edisi 190 / 2022 / Th.XVIII www.stabilitas.id

