Page 32 - E-book Kimia Hijau dalam Kearifan Lokal Purbalingga
P. 32
Materi
Tau Gak Sih ?
FGS digelar untuk melestarikan tradisi warga masyarakat
dalam ruwatan agung serta mengangkat citra pariwisata
desa Serang. Selain itu, FGS juga dapat membangkitkan
semangat warga untuk menjaga kelestarian lingkungan dan
mendukung perkembangan sektor pariwisata. Rangkaian FGS
dengan ritual pengambilan air Tuk Sikoptah, ritual Nyidhuk
banyu, estafet ngisi banyu, persemayaman air Si Kopyah,
dan pada malam harinya pagelaran wayang kulit. Kemudian
digelar perang buah tomat dan stroberi di rest area Lembah
Asri Serang, kemudian parade band dan lomba lukis di alun-
alun Purbalingga, serta parade seni sembilan kabupaten se-
Barlingmascakeb Pegalongan. Kegiatan dipusatkan di rest
area Serang Karangreja berupa kirab air Si Kopyah dan hasil
bumi, ruwatan agung, rebutan tumpeng dan hasil bumi.
23