Page 68 - 01 UU Nomor 20 Tahun 2023
P. 68

#D





                                                        PRESIDEN
                                                 REPU BLIK INDONESIA

                                                          -68-


                                                       Pasal 111

                                     (1) Pengisian JPT utama dan JPT madya tertentu yang

                                         berasal dari  kalangan non-PNS sebagaimana
                                         dimaksud dalam Pasal 106  sesuai  dengan

                                         persyaratan  sebagaimana  dimaksud dalam Pasal 108
                                         huruf a dan huruf b.

                                     (2) Pengisian JPT utama dan JPI madya tertentu yang

                                         berasal dari  kalangan non-PNS sebagaimana
                                         dimaksud pada ayat (1) harus terlebih  dahulu

                                         mendapat persetujuan  Presiden serta ditetapkan
                                         dalam Keputusan  Presiden.


                                                       Pasal 112


                                     (1) Pengisian JPT utama yang memperoleh hak-hak
                                         keuangan dan fasilitas lainnya setara menteri
                                         diiakukan melalui seleksi terbuka dan kompetitif

                                         sesuai sistem merit dan diangkat  oleh Presiden.
                                     (21 Presiden selaku pemegang kekuasaan  tertinggi

                                         pembinaan  ASN dapat mengangkat JPT utama
                                         sebagaimana  dimaksud pada ayat (1) melalui

                                         penugasan  atau penunjukan langsung.


                                                       Pasal 113

                                     Pengisian JPT sebagaimana dimaksud dalam Pasal 110

                                     dan Pasal I 11 dilakukan melalui tahapan:
                                     a. perencanaan;

                                     b. pengumuman  lowongan;

                                     c.  pelamaran;

                                     ci. seleksi;

                                     e. pengumuman  hasil seleksi; dan

                                     f.  penetapan  dan pengangkatan.
                                                                                       Pasal 114
   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73