Page 16 - e-Magazine Tema Produk Jamu Naturna
P. 16

PROSES






       PEMBUATAN JAMU





         Orginality










        Untuk  mengisi  waktu  senggang  Laras  ingin  mengunjungi  usaha  jamu  milik  Ibu
        Wondo yang berasa di Desa Gili Timur Kecamatan Kamal Kabupaten Bangkalan.

        Diam ingin tahu lebih jauh bagaimana proses pembuatan jamu Naturna.



        “Ini namanya apa, Bu?” tanya Laras memegang benda

        berwarna jingga.

        “Itu temulawak, Ras,” kata Ibu Wondo.



        Awalnya Ibu Wondo membuat jamu karena suaminya
        sakit ternyata dari jamu itu suaminya sembuh, lalu

        Ibu Wondo mempunyai ide jualan jamu dengan

        memiliki nama produk jamu Naturna yang memiliki
        beragam varian dengan kemasan botol bentuk cair

        dan kemasan praktis dalam bentuk serbuk.
                                                                               Gambar 16. Penyaringan Bahan Jamu
                                                                                     Sumber: Dokumen Pribadi
        “Wah, baunya harum sekali, Bu” kata Laras. Ibu Wondo memang sedang merebus

        beberapa bahan jamu di dalam air mendidih.
        “Ibu  sedang  membuat  jamu  temulawak.  Jamu  temulawak  ini  salah  satu  produk

        yang paling banyak digemari oleh pembeli” timpal Ibu Wondo

        “Kenapa bisa begitu digemari, Bu?” tanya Laras heran.
        Karena  salah  satu  khasiat  jamu  temulawak  adalah  meningkatkan  daya  tahan

        tubuh”

        “Oh, jadi begitu, rupanya. Membuat jamu mudah atau sulit, Bu?” tanya Laras lagi.



        16
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21