Page 28 - E-MODUL SISTEM KOORDINASI_AYU ANDRIANI SRG_1
P. 28
d. Kelenjar Adrenal
Kelenjar adrenal disebut juga kelenjar
suprarenalis yang letaknya didekat ginjal.
Hormon yang dihasilkan oleh kelenjar
adrenal ada dua yaitu sebagai berikut:
1. Bagian luar menghasilkan hormone
kortisol yang dapat mengendalikan
metabolisme, proses kimiawi yang ada pada
manusia.
2. Bagian dalam menghasilkan hormon
Gambar 2.3 Kelenjar Adrenal adrenalin dan hormon noradrenalin. Hormon
adrenalin berpengaruh terhadap
Sumber : www.biologiegonzaga.com
meningkatnya denyut jantung, kecepatan
pernapasan dan penyempitan pembuluh darah. Sementara noradrenalin ada kebalikan dari
hormone adrenalin.
e. Kelenjar Pankreas
Kelenjar pankreas merupakan sekelompok
sel pada pankreas yang disebut dengan pulau
Langerhans. Hormon yang dihasilkan ada
dua (2),yaitu sebagai berikut :
1. Insulin, berfungsi mengubah gula menjadi
glikogen di dalam hati dan otot. Kekurangan
hormon insulin dapat mengakibatkan
diabetes mellitus.
2. Glukagon, fungsinya meningkatkan kadar
Gambar 2.4 Kelenjar Pankreas
gula dalam darah,mengubah glikogen
Sumber : www.pelajaran.com/
menjadi glukosa dalam peristiwa glikolisis.
18