Page 24 - Panduan Penguatan Projek Profil Pancasila
P. 24

Memahami Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
                   Menyiapk an Ek osistem Satuan P endidik an








                   B. Memahami peran peserta didik, pendidik, dan

                        satuan pendidikan dalam pelaksanaan projek

                        penguatan profil pelajar Pancasila





                   Bagaimana peserta didik, pendidik, dan satuan pendidikan

                   menghidupkan budaya yang mendukung pelaksanaan

                   projek penguatan profil pelajar Pancasila?











































                   Projek penguatan profil pelajar Pancasila akan   fasilitator pembelajaran yang diharapkan
                   terlaksana secara optimal apabila peserta didik,   dapat membantu peserta didik
                   pendidik, dan lingkungan satuan pendidikan    mengoptimalkan proses belajarnya, sementara
                   sebagai komponen utama pembelajaran dapat     lingkungan satuan pendidikan berperan
                   saling mengoptimalkan perannya. Peserta didik   sebagai pendukung terselenggaranya
                   berperan sebagai subjek pembelajaran yang     kegiatan yang diharapkan dapat mensponsori
                   diharapkan dapat terlibat aktif dalam seluruh   penyediaan fasilitas dan lingkungan belajar
                   rangkaian kegiatan, pendidik berperan sebagai   yang kondusif.




                    13
                    13
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29