Page 13 - FLIPBOOK KIMIA MATERI LAJU REAKSI
P. 13

Berdasarkan Grafik diatas, Maka :


             Laju reaksi :







                                      Dimana :
                                      [Pereaksi]  = konsentrasi pereaksi (mol/liter)

                                      [Produk]     = Konsentrasi Produk (mol/liter)
                                                             = Perubahan Waktu (detik)
                                       r                    =  Laju reaksi (M/detik)



             Misal reaksi  zat R menjadi P dapat dituliskan sebagai berikut :











                                     Dimana :

                                       = Laju Pengurangan konsentrasi pereaksi R tiap satuan  waktu


                                       = Laju penambahan konsentrasi produk P tiap satuan waktu




                                  Laju reaksi untuk tiap  zat sama dengan koefisien reaksi


             Untuk reaksi dengan koefisien yang berbeda seperti reaksi berikut :
                                                               aA           Bb

             Laju reaksi dapat ditulis :
















                         Laju  reaksi  mempunyai  satuan    konsentrasi  dibagi  waktu.  Maka  yang  paling

             mudah untuk satuan laju reaksi adalah M/detik






                                                                                                               4
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18