Page 159 - AR MMIX 300423 FINAL-2 preview
P. 159
Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Laporan Keberlanjutan
Management Discussion and Analysis Corporate Governance Sustainability Report
Manajemen Risiko Risk Management of
Kinerja Keberlanjutan [E.3] Sustainability Performance [E.3]
Perusahaan telah mengidentifikasi risiko-risiko yang The Company has identified the risks it faces and has
dihadapi dan mengambil langkah mitigasi yang dinilai taken appropriate mitigation measures, as follows:
tepat, yaitu antara lain sebagai berikut:
Jenis Risiko Mitigasi Risiko
Risk Type Risk Mitigation
Risiko peredaran Untuk memitigasi risiko peredaran barang tiruan, Perseroan membatasi saluran tempat menjual
barang tiruan produk asli hanya di retailer yang mempunyai reputasi baik dan berkomitmen untuk menjual
Risk of counterfeit barang-barang asli. Pembatasan saluran ini dapat mempermudah mengidentifikasi produk
goods palsu saat dijual melalui situs atau penjual yang tidak sah. Perseroan juga mempermudah
pelaporan untuk produk palsu dengan menyediakan kontak customer service agar pembeli
dapat melaporkan kekhawatiran mereka. | To mitigate the risk of counterfeit goods, the Company
limits the channels, where it sells original products only to retailers who have a good reputation and
are committed to selling authentic goods. These channel restrictions can make it easier to identify
counterfeit products when sold through unauthorized sites or sellers. The Company also makes it
easier to report counterfeit products by providing a customer service contact so buyers can report
their concerns.
Risiko tidak Perseroan mempersiapkan strategi dan langkah untuk menjaga keberlangsungan Hubungan Kerja
diperpanjangnya IP Eksklusif yang erat dan berkesinambungan dengan para pemberi IP lisensi dengan selalu menjalin
lisensi Perusahaan komunikasi yang baik dan erat, meraih hasil penjualan sesuai dengan target maupun hal lain yang
Risk of not renewing pemberi IP lisensi harapkan, mengadakan pertemuan berkala untuk evaluasi pasar dan kinerja
the Company’s IP Perseroan. Perseroan juga mengajak pemberi IP lisensi untuk melakukan partnership secara ekslusif
license dengan model profit sharing berdasarkan volume dengan jangka waktu lebih dari 1 tahun sehingga
partner akan merasa terikat dengan Perseroan ekslusif dengan model profit sharing berdasarkan
volume dengan jangka waktu lebih dari 1 tahun sehingga partner akan merasa terikat dengan
Perseroan. | The Company prepares strategies and initiatives to maintain the continuity of the
relationship and cooperation with IP licensors by always maintaining good and close communication,
achieving sales results according to targets and other things that IP licensors expect, holding regular
meetings for market evaluation and the Company’s performance. The Company also invites IP
licensers to enter into partnerships exclusively with a volume-based profit sharing model with a
period of more than 1 year so that partners will feel bound to the Company.
Risiko persaingan Dalam memitigasi risiko persaingan usaha, Perseroan melakukan usaha terbaiknya untuk
usaha terus memanfaatkan dan memperkuat keunggulan kompetitif yang dimiliki, dengan cara terus
Risk of business memantau situasi dan/atau kondisi yang terjadi di pasar yang berhubungan secara langsung
competition maupun tidak langsung terhadap aktivitas bisnis Perseroan. Perseroan akan mempertahankan
lisensi dengan brand-brand termuka dari Korea Selatan, Amerika dan Jepang. Perseroan juga
akan mempertahankan perjanjian distribusi dengan Indomaret Grup dan Alfamart Grup untuk
mempertahankan posisi Perseroan sebagai market leader di industri masker di Indonesia.
In mitigating the risk of business competition, the Company makes its best efforts to continue to utilize
and strengthen its competitive advantage, by continuously monitoring the situation and/or conditions
that occur in the market which are directly or indirectly related to the Company’s business activities.
The Company will maintain licenses with popular brands from South Korea, America and Japan.
The Company will also maintain distribution agreements with the Indomaret Group and Alfamart
Group to maintain the Company’s position as the market leader in the mask industry in Indonesia.
Semua akan pada waktunya Laporan Tahunan 2022 Annual Report 2022 157