Page 10 - Modul - Hospital Public Relation
P. 10
KegiatanBelajar1
KonsepDasarHospitalPublicrelation
A.TujuanKegiatanBelajar
Tujuankegiatanbelajariniadalahmahasiswamampumemahami
danmenjelaskandefinisiHospitalPublicrelation.
B.PokokMateriKegiatanBelajar
1.PengertianHumas(Publicrelation)
MenurutJefkins(2003:9)Humas(Publicrelations)adalah
sesuatu yang menerangkan keseluruhan komunikasi yang
terencana,baikitukedalam maupunkeluar,antarasatuorganisasi
dengansemuakhalayaknyadalam rangkamencapaitujuan-tujuan
spesifikyangberlandaskanpadasalingpengertian.Defenisilainnya
dariJefkins dalam buku Public relation In World Marketing
mengatakan bahwa Humas adalah suatu sistem untuk
menciptakankemauanbaik.
HumasmenurutCultipCenterdanBorm dalam bukunya
“TeoridanPraltikPR)menyatakanHumas(publicrelation)adalah
fungsi manajemen yang mengidentifikasi, membangun dan
mempertahankan hubungan yang saling menguntungkan antara
organisasi dengan berbagai publik yang menjadi penentu
kesuksesandankegagalan.
Humas(Publicrelation)adalahfungsimanajemenyangunik
yangmembantumembangundanmemeliharajalurkomunikasi,
memunculkan pemahaman,kerja sama antara organisasidan
publiknya, melibatkan manajemen permasalahan dan isu,
membantumanajemenuntukterusmenginformasikandantanggap
terhadapopinipublik,mendefinisikandanmenekankantanggup
jawabmanajemenuntukmelayanikepentinganumum;membantu
manajemenuntuktetapmengikutidanmemanfaatkanperubahan