Page 438 - @Annual Report_PLN Batam__2019_Lowress_Neat
P. 438
Sekretaris Perusahaan
Corporate Secretary
Sekretaris Perusahaan Corporate Secretary
Kewajiban membentuk Sekretaris Perusahaan berlaku Obligation to appoint Corporate Secretary is applied
bagi Perusahaan sebagai anak perusahaan BUMN for the Company as a subsidiary of SOE as regulated
sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri BUMN in Minister of SOE Regulation No. PER-01/MBU/2011
No. PER-01/MBU/2011 tanggal 1 Agustus 2011 tentang dated August 1, 2011 regarding Good Corporate
Penerapan Tata Kelola Perusahaan Yang Baik (GCG) pada Governance (GCG) implementation in SOE altogether
BUMN berikut perubahannya. Fungsi tersebut adalah with every amendment. The function is to guarantee that
untuk menjamin bahwa penyelenggaraan administrasi implementation of administration and corporate action
dan tindakan korporasi yang dilakukan Perusahaan telah taken by the Company has complied with prevailing
mematuhi ketentuan dan perundangan yang berlaku law and regulation as well as according to the GCG
dan sesuai dengan prinsip GCG, melindungi Perusahaan principles, protect the Company from legal perspective,
dari sisi hukum, membina relasi dengan lembaga build relation with related government agency and ensure
pemerintahan terkait serta memastikan pengelolaan the management of corporate documents. The role and
dokumen perusahaan. Peranan dan tanggung jawab ini responsibility are not only prevailed for SOE but also all
tidak hanya berlaku bagi BUMN tetapi juga bagi seluruh of its subsidiaries.
entitas anaknya.
Profil Sekretaris Perusahaan Profile of Corporate Secretary
Sekretaris Perusahaan pada tahun 2019 dijabat oleh In 2019, the Corporate Secretary was held by Denny
Denny Hendri Wijaya. Profil ringkas dapat dilihat pada Hendri Wijaya. A brief profile can be seen in the section
bagian Profil Pejabat Satu Level di Bawah Direksi. Profiles of Officers One Level Below the Board of Directors.
Kualifikasi Pendidikan & Kompetensi Sekretaris Corporate Secretary Educational Qualification and
Perusahaan Competency
Sekretaris Perusahaan bright PLN Batam telah memenuhi Corporate Secretary of bright PLN Batam has fulfilled job
persyaratan kompetensi jabatan (Job Requirement). competency requirement (job requirement). The Corproate
Sekretaris Perusahaan bertanggung jawab memastikan Secretary is responsible to ensure that management
sistem manajemen dapat terintegrasi dan corporate system can be integrated and corporate agenda can
agenda dapat dikelola dengan efektif dan efisien melalui be managed effectively and efficiently through gate
perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan fungsi gate keeper and compliance advisor functions planning,
keeper dan compliance advisor. implementation and monitoring.
Laporan Tahunan | 2019 | Annual Report 437 PT Pelayanan Listrik Nasional Batam

