Page 2 - MODUL AJAR ARUS LISTRIK FIX_Neat
P. 2

MODUL

                                                       ARUS LISTRIK

                                                 INFORMASI UMUM


             I.  IDENTITAS MODUL


                 Nama Penyusun               :  Irna Yosa, S.Pd

                 Satuan Pendidikan           :  SMAN
                 Kelas / Fase                :  XII (Duabelas) / F

                 Mata Pelajaran              :  Fisika
                 Alokasi Waktu               :  3 x 45 menit
                 Tahun Penyusunan            :  2023/ 2024

                 CAPAIAN PEMBELAJARAN
              Pada akhir fase F, peserta didik mampu mampu menerapkan konsep dan prinsip kelistrikan (baik statis
              maupun dinamis) khusunya dalam memahami konsep arus listrik. Melalui kerja ilmiah juga dibangun
              sikap ilmiah dan profil pelajar pancasila khususnya mandiri, inovatif, bernalar kritis, kreatif dan
              bergotong royong.

             II.  KOMPETENSI AWAL

                 Dalam  modul  ini  akan  dipelajari  konsep  dasar  listrik  arus  searah  yang  didalamnya  meliputi
                 konsep  arus  listrik,  peserta  didik  sudah  memahami  konsep  gaya  listrik  diantaranya  hukum
                 coulomb dan resultan gaya, medan listrik dan rangkaian listrik

             III. PROFIL PELAJAR PANCASILA


                   Dimensi                                          Elemen

               Bernalar Kritis    Memperoleh dan memproses informasi & gagasan

               Kreatif            Keluwesan dalam mencari alternatif solusi permasalahan

               Mandiri            Bertanggung jawab atasm proses dan hasil belajarnya



             IV.  SARANA DAN PRASARANA

                 1. Gawai                   4. Buku Teks                 7. LCD
                 2. Laptop/Komputer PC      5. Papan tulis/White Board
                 3. Akses Internet          6. Lembar kerja (LKPD)


             V.  TARGET PESERTA DIDIK
                 Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami materi
                 ajar.
   1   2   3   4   5   6   7