Page 27 - C:\Users\user\Documents\FlipBook\
P. 27

Contoh:

           Seorang pemain bola basket memiliki tinggi 180cm, sedangkan ring
           bola  basket  tersebut  memiliki  tinggi  3m.  Selanjutnya  pemain  bola

           basket  tersebut  melempar  bola  dengan  jarah  4m  dari  posisi
           horizontal  ring,  dan  posisi  awal  bola  tepat  berasal  dari  atas

           kepalanya.  Jika  lemparan  memiliki  tinggi  maksimum  3,8m  dan
           secara horizontal berjarak 2,5m dari pemain, tentukanlah tinggi bola

           dari  permukaan  tanah  apabila  trayektori  (lintasan)  lemparannya
           berbentuk parabola.

           Jawab :


           Dik       : h (pemain basket) = 1, 8m ; h (ring) = 3m
                          jarak ring = 4m, tinggi maksimum = 3,8 m
                          jarak horizontal dari pemain = 2, 5 m

           Dit        : tinggi bola dari permukaan tanah

           Penyelesaian :























                                 Gambar 13. Grafik Lintasan Lemparan Bola Basket


           Pemain  basket  diwakili  oleh  tanda  panah  yang  berimpit  dengan
           sumbu- y, dengan panjang 1,8m. Berdasarkan informasi dan gambar

           tersebut,  diketahui  parabola  melalui  titik  (4,12)  serta  memotong
           sumbu  x  di  dua  titik  yaitu  (0,0)  dan  (3,0).  Sehingga  grafik  fungsi

           kuadratnya dicari dengan:


                                                 E-Modul Matematika Fungsi Kuadrat                    21
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32