Page 2 - AML_RPS 6
P. 2

Akuntansi Manajemen Lanjutan
                              Penggunaan Sistem untuk Pengambilan Keputusan Stratejik-Produk

                                                 Tanggal 25 November 2020



                                                Product Profitability Analysis



























                   1.  Definisi Product Profitability Analysis

                              Product  Profitability  Analysisi  (PPA)  merupakan  sebuah  analisis  terhadap
                       profitabilitas produk atau analisis atas kemampuan produk dalam menghasilkan laba bagi

                       perusahaan. Menurut Hilton et al (2003) menyatakan bahwa profitabilitas berkaitan dengan
                       profit  atau  laba  dan  merupakan  ukuran  bagi  perusahaan  apakah  telah  menjalankan

                       usahanya  untuk  memenuhi  kebutuhan  konsumernya  melalui  produk  atau  jasa  yang
                       diproduksi oleh perusahaan tersebut dalam rangka untuk mempertahankan kelangsungan

                       hidup perusahaan. sedangkan pengertian dari produk itu sendiri adalah hasil atau output

                       dari proses manufacturing yang akan ditawarkan di pasar untuk memuaskan kebutuhan
                       pelanggan.

                              Berdasarkan definisi atas profitabilitas dan produk diatas, dapat disimpulkan bahwa
                       yang dimaksud dengan profitabilitas produk merupakan laba atau profit yang diperoleh

                       dari hasil penjualan produk barang atau jasa kepada konsumen yang dapat menghasilkan
   1   2   3   4   5   6   7