Page 2 - saraw
P. 2
- 1 -
DESKRIPSI VARITAS CABE FANTASTIC:
• Umur panen genjah 65-70
HST (dat rendah)
• Kebutuhan pupuk relatif lebih
rendah. Sangat disarankan
penggunaan pupuk berimbang
dengan N dosis rendah
• Buah gampang nyantol
• Buah merah mengkilat &
tahan simpan
• Tergolong cabe besar dengan
tingkat kepedasan tinggi
• Resistan terhadap kekeringan
• Ukuran daun kecil, sehingga
dosis semprot pestisida lebih sedikit
DESKRIPSI VARITAS CABE SAKTI:
• Percabangan tanaman yg rimbun dan kokoh
• Buah merah dengan rasa pedas
• Daya adaptasi lingkungan baik
• Cocok ditanam di ketinggian rendah sampai
tinggi
• Ketahanan virus medium
Dipersilakan untuk menggunakan materi tulisan ini untuk penggunaan pribadi. Semua perbanyakan dalam bentuk
apa pun untuk kepentingan pelatihan, penyuluhan dan penggunaan komersial lainnya, harus seijin:
Sudadi Ahmad (samyo@sby.centrin.net.id atau 081328052011)