Page 10 - PJOK Kelas X
P. 10
Refleksi Diri Refleksi Diri
Sarana berupa pertanyaan yang diberikan
A. Berilah tanda centang () pada kotak yang kalian anggap sesuai! Setelah mempelajari dan mengerjakan tugas-
tugas pada bab ini, bagaimanakah penguasaan kalian terhadap materi-materi berikut! kepada siswa agar dapat mengetahui
Penguasaan Materi sejauh mana pemaham an siswa terhadap
No. Materi Tidak Menguasai Sangat materi yang disajikan pada bab tersebut.
Menguasai Menguasai
1. Gerak Spesifik dalam Permainan Bola Basket.
2. Berlatih Gerak Spesifik Permainan Bola Basket dengan
Bermain.
B. Dari materi pada bab ini, bagian manakah yang paling sulit kalian pahami? Jelaskan alasan kalian!
C. Setelah mempelajari dan mengerjakan tugas-tugas pada bab ini, Profil Pelajar Pancasila apa saja yang kalian
kembangkan? Jelaskan alasan kalian!
Uji Kompetensi Uji Kompetensi
Latihan untuk siswa sebagai pembekalan A. Pilihlah jawaban yang benar!
ujian pada setiap akhir bab pelajaran 1. Perhatikan pernyataan berikut! Dari olahraga tersebut, yang termasuk olahraga
yang berisi soal-soal, baik pilihan ganda (1) Dimainkan oleh 2 regu atau lebih. permainan invasi adalah ….
maupun uji praktik yang berguna untuk (2) Berusaha saling menguasai daerah lawan. A. (1)-(2)-(3)-(4)
B. (2)-(3)-(4)-(5)
(3) Berusaha mencetak skor sebanyak-
siswa dalam mempersiapkan ujian akhir. banyaknya. C. (3)-(4)-(5)-(1)
(4) Permainan selalu dipimpin oleh seorang D. (4)-(5)-(1)-(2)
wasit. E. (5)-(1)-(2)-(3)
(5) Berusaha menjaga area agar lawan tidak
mencetak skor. 3. Perhatikan pernyataan berikut!
Dari pernyataan tersebut, yang termasuk ciri-ciri (1) Peningkatan kebugaran jasmani.
dari olahraga permainan invasi adalah …. (2) Peningkatan kesejahteraan finansial.
A. (1)-(2)-(3)-(4) (3) Peningkatan kesehatan tubuh.
B. (2)-(3)-(4)-(5) (4) Belajar untuk gotong royong.
C. (3)-(4)-(5)-(1) (5) Belajar kerja sama dalam tim.
Proyek D. (4)-(5)-(1)-(2) Dari pernyataan tersebut, yang termasuk
E. (5)-(1)-(2)-(3) manfaat dari melakukan aktivitas olahraga
Merupakan tugas yang lebih komplek yang 2. Perhatikan olahraga yang tertera berikut! permainan invasi adalah ….
dilakukan secara berkelompok, berupa (1) Sepak bola A. (1)-(2)-(3)-(4)
B. (2)-(3)-(4)-(5)
melakukan, membuat, atau analisis. Tugas ini (2) Bola basket C. (3)-(4)-(5)-(1)
dilakukan dalam waktu yang lebih lama dan (3) Bola voli D. (4)-(5)-(1)-(2)
(4) Bola tangan
dinilai oleh guru secara bertahap. (5) Hoki E. (5)-(1)-(2)-(3)
Proyek Penilaian Akhir Semester I
Pada setiap pertandingan sepak bola dan bola basket idealnya dilakukan pencatatan (statistik) untuk Pilihlah jawaban yang benar!
setiap pemain. Tugas kalian adalah sebagai berikut. 1. Menjaga bola dari lawan pada saat permainan bola 5. Perhatikan gerak spesifik passing pada bola basket
basket sedang berlangsung dengan cara berputar
berikut!
1. Membentuk kelompok untuk berkolaborasi dengan anggota empat orang. kearah yang berlawanan dengan lawan dengan (1) Overhead pass
2. Memilih komponen gerak spesifik yang akan dimasukkan dalam perhitungan statitik. berporos pada satu kaki tumpu, merupakan gerak (2) Chest pass
spesifik ….
(3) One handed baseball pass
3. Membuat format pencatatan komponen gerak spesifik yang dilakukan oleh pemain. A. pivot (4) Bounce pass
(5) Behind the back pass
B. dribble
4. Merumuskan prosedur pengisian format pencatatan yang telah dibuat. C. passing Dari gerak spesifik passing bola basket tersebut,
D. shooting
manakah yang digunakan untuk passing jarak jauh?
5. Merumuskan cara pengolahan hasil pencatatan dengan format tersebut. E. lay up A. 1 dan 2
6. Menyimulasikan pengisian format dengan melihat pertandingan yang dilakukan oleh kedua regu 2. Pada permaian/pertandingan bola basket 3 B. 1 dan 3
C. 3 dan 4
lawan 3, yang membedakan dengan permainan/
dari teman-teman kelas kalian. pertandingan 5 lawan 5 adalah …. D. 4 dan 5
E. 5 dan 1
7. Sebagai referensi, kalian dapat mencari informasi dari berbagai sumber yang relevan. A. teknik dribble yang digunakan dalam 6. Gerak spesifik pada bola basket saat memantulkan
permainan
B. tujuan dilakukan permainan bola beri jeda berhenti sejenak kemudian
C. pelanggaran teknik dalam permainan dilanjutkan memantulkannya kembali. Jika
D. ukuran lapangan pertandingan dalam kondisi berlari, pantulkan bola berulang
E. teknik dalam memasukkan bola dalam ring kali sambil maju ke depan, lalu berhenti sejenak
3. Pada permainan bola basket, jika seseorang dengan menahan bola dilanjutkan gerak merubah
memasukkan bola ke dalam ring, akan mendapatkan arah dengan cepat. Gerak merubah arah dapat
poin yang berbeda-beda tergantung dari mana dilakukan pada berbagai arah seperti depan,
bola tersebut dimasukkan. Skor yang mungkin belakang, kanan ataupun kiri. Pernyataan tersebut
diperoleh oleh pemain bola basket adalah …. merupakan salah satu cara melakukan teknik ....
A. 1, 2, dan 4 A. dribble behind the back
B. 1, 2, dan 5 B. dribble between leg
Penilaian Akhir Semester C. 1, 2, dan 3 C. hesitation dribble
D. dribble crossover
D. 2, 3, dan 4
E. 3, 4, dan 5 E. dribble in out
Latihan untuk siswa sebagai 4. Jika dalam permainan basket seseorang mencoba 7. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Permainan berakhir jika skor sudah mencapai
pembekalan ujian pada setiap memasukkan bola dalam ring namun gagal, maka (2) Permainan terdiri dari 2 tim.
angka tertentu.
saat bola memantul kawan dari pemain tersebut
dapat memasukkan bola ke dalam ring dengan
akhir semester yang berisi soal- menggunakan teknik …. (3) Setiap tim yang bertanding berjumlah 5 lawan
5.
A. lay up
soal pilihan ganda. B. free throw (4) Setiap tim yang bertanding berjumlah 3 lawan
3.
C. three point
D. jump shot (5) Permainan berakhir jika waktu yang ditentu-
E. rebound kan sudah habis.
Penilaian Akhir Semester I 141
viii PJOK Kelas X